Ungkap 20 Kasus, Satreskoba Balikpapan Selamatkan 1.200 Jiwa Warga Dari Bahaya Narkoba
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Satreskoba Polresta Balikpapan berhasil menggagalkan upaya peredaran narkotika jenis sabu-sabu dengan total sebanyak 242,25 gram. Dari pengungkapan ini, polisi berhasil menyelamatkan setidaknya 1.200 jiwa manusia dari bahaya narkotika Kasat Resnarkoba Polresta Balikpapan, AKP Bangkit Dananjaya mengatakan, sepanjang bulan Januari 2025 ini, pihaknya telah berhasil mengungkap sebanyak 20 laporan terkait tindak pidana penyalahgunaan […]