TP PKK Balikpapan
15 jam lalu

Wali Kota Balikpapan Dorong PKK dan Posyandu Hadir dengan Kerja Nyata, Bukan Sekadar Seremonial

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Wali Kota Balikpapan Dr. H. Rahmad Mas’ud, S.E., M.E., menegaskan bahwa Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) serta Posyandu harus memberikan dampak nyata bagi masyarakat. Ia menekankan, keberhasilan kedua lembaga tersebut tidak diukur dari banyaknya kegiatan seremonial, melainkan dari manfaat konkret yang dirasakan langsung oleh warga, terutama ibu dan anak. […]

Polsek Pelabuhan Semayang
15 jam lalu

Kapolsek Kawasan Pelabuhan Semayang Perkuat Kamtibmas 24 Jam Demi Kelancaran Aktivitas Pelabuhan

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Kepolisian Sektor Kawasan Pelabuhan Semayang terus memperkuat upaya pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) selama 24 jam penuh guna mendukung kelancaran aktivitas kepelabuhanan di Kota Balikpapan. Langkah ini dilakukan untuk memastikan arus transportasi barang dan jasa di Pelabuhan Semayang berjalan aman, tertib, dan berkesinambungan. Kapolsek Kawasan Pelabuhan Semayang AKP Harri Purnomo, S.E., […]