BKO Brimob Aceh
19 jam lalu

Personel BKO Brimob Kaltim Turun Tangan Bersihkan Lumpur di SPS Al-Qausar Aceh Utara

Gerbangkaltim.com, Aceh Utara – Komitmen Polri dalam mendukung pemulihan fasilitas publik dan dunia pendidikan kembali ditunjukkan oleh personel Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur yang tengah menjalankan tugas Bawah Kendali Operasi (BKO) di wilayah Polda Aceh. Pada Jumat (16/1/2026), satu Satuan Setingkat Kompi (SSK) Brimob Kaltim melaksanakan aksi sosial dengan membersihkan sisa lumpur di Satuan PAUD […]

Brimob Kaltim
19 jam lalu

Jumat Berkah Brimob Kaltim, Lansia di Samarinda Seberang Terima Bantuan Sembako

Gerbangkaltim.com, Samarinda – Kepedulian terhadap masyarakat terus ditunjukkan Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur melalui aksi sosial yang menyentuh langsung warga kurang mampu. Memasuki pertengahan Januari 2026, personel Brimob kembali turun ke lapangan untuk menyalurkan bantuan sembako kepada warga lanjut usia di kawasan Samarinda Seberang, Jumat (16/1/2026). Kegiatan tersebut merupakan bagian dari program rutin Bantuan Kemanusiaan […]