Pertamina Hulu Mahakam
10 jam lalu

Optimalkan Sumur HPPO, Pertamina Hulu Mahakam Pacu Produksi Minyak Lapangan Handil Tembus 2.000 BPH Awal 2026

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) mengawali tahun 2026 dengan capaian signifikan di sektor hulu migas. Perusahaan berhasil meningkatkan produksi minyak hingga 2.000 barel per hari (bph) dari dua sumur High Pour Point Oil (HPPO) yang berada di Lapangan Handil, Kalimantan Timur. Realisasi ini jauh melampaui proyeksi awal yang tercantum dalam Work Program […]

isra mi'raj
1 hari lalu

Peringatan Isra Miraj di Balikpapan, Ustadz Sarbini Ajak Umat Islam Berdialog dengan Sains

Balikpapan, Gerbangkaltim.com — Peringatan Isra Miraj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah /Tahun 2026 Masehi yang digelar di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur, menjadi ruang refleksi keagamaan yang berbeda dari biasanya. Tidak hanya menekankan aspek spiritual, kegiatan ini juga mengajak jamaah melihat peristiwa Isra Miraj dari perspektif sains dan perkembangan ilmu pengetahuan modern. Kegiatan ini merupakan hasil […]