Puluhan Tahun Mengabdi di PKK, Wali Kota Sebut Jadi Ladang Amal
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wali Kota Balikpapan H. Rahmad Mas’ud, SE., ME. memberikan apresiasi tinggi kepada para kader Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) yang telah mengabdi tanpa pamrih dalam kegiatan sosial kemasyarakatan. Wali Kota mengatakan, kiprah para kader PKK sangat berarti dalam mendukung program-program pemerintah, khususnya di bidang sosial dan kemasyarakatan. “Saya teringat pantun dari Ibu PKK, […]
