Ayo Buruan, Ada Great Sale di 9 Mall Dalam Rangka HUT ke 128 Kota Balikpapan
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Sebanyak Sembilan mall di Kota Balikpapan turut serta berpartisipasi dalam kegiatan Balikpapan Great Sale 2025 dengan menghadirkan diskon dan promo hingga 12,8 Persen selama satu bulan penuh. Kegiatan ini merupakan bagian dari perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Balikpapan ke-128 yang jatuh pada 10 Februari 2025. Kegiatan ini didukung penuh Asosiasi Pengelola […]