Wali Kota Ajak Warga Deteksi Dini Kanker Payudara
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wali Kota Balikpapan Dr H Rahmad Mas’ud, SE, ME, mengingatkan warga kota untuk melakukan deteksi dini terhadap penyakit kanker, terutama kanker payudara. Hal ini disampaikan Wali Kota Balikpapan dalam sambutannya pada Breast Cancer Awareness Month atau Bulan Peduli Kanker Payudara 2025 di Balikpapan, Minggu (26/10/2025). Kegiatan yang dirangkai dengan senam sehat bersama […]
