kasus narkotika
1 tahun lalu

Polda Kaltim Berhasil Amankan 3,1 Kilogram Sabu dan 11 Butir Ekstasi, 10 Tersangka Ditangkap

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Kalimantan Timur menggelar konferensi pers pada Selasa (5/11/2024), mengumumkan keberhasilan pengungkapan kasus peredaran narkotika di wilayah Kalimantan Timur. Dalam operasi ini, tim berhasil menyita barang bukti berupa 3,1 kilogram sabu-sabu (3.173,96 gram) dan 11 butir ekstasi, serta menangkap 10 tersangka yang terkait jaringan peredaran narkoba tersebut. Kasubbid […]

pengamanan kampanye
1 tahun lalu

Pengamanan Kampanye Pilkada Bontang di Kelurahan Api-Api Berjalan Kondusif, Penyebaran Brosur Visi Misi Paslon Walikota Lancar

Gerbangkaltim.com, Bontang – Kampanye pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Bontang berlangsung kondusif di Kelurahan Api-Api, Kecamatan Bontang Utara, Kota Bontang, pada Selasa (5/11/2024). Dimulai pukul 08.00 WITA, kampanye ini fokus pada penyebaran brosur visi misi kerja yang bertujuan memberikan pemahaman yang lebih mendalam kepada masyarakat mengenai program unggulan para calon. Kegiatan kampanye dilaksanakan di […]

Satpam Gada Pratama
1 tahun lalu

Penutupan Pelatihan Satpam Gada Pratama: Memberdayakan Masyarakat Lokal untuk Menjadi Garda Keamanan Nusantara

Gerbangkaltim.com, Nusantara – Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) dengan bangga mengumumkan penutupan program Pelatihan Satpam Gada Pratama yang diadakan pada Senin (4/11/2024). Program ini bekerja sama dengan Balai Pelatihan Vokasi dan Produktivitas (BPVP) Samarinda, Polda Kalimantan Timur, dan PT Bina Sarana Multi Cipta Indonesia, bertujuan untuk mencetak tenaga keamanan profesional yang handal dalam mendukung pembangunan Ibu […]

KPPU
1 tahun lalu

Ketua KPPU Sebut Penunjukan Langsung Dalam Peraturan Menteri BUMN Buat Persaingan Usaha Tidak Sehat

Jakarta, Gerbangkaltim.com – Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) menemukan kebijakan Pemerintah terkait pengadaan barang/jasa pada Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dapat menghambat pelaku usaha di luar BUMN, anak perusahaan BUMN, atau perusahaan yang terafiliasi dengan BUMN untuk ikut serta dalam pengadaan barang/jasa di BUMN. Hambatan ini tercantum dalam Peraturan Menteri BUMN No. PER-2/MBU/3/2023 tentang Pedoman […]

Terkoordinasi Seri II RI-Malaysia
1 tahun lalu

Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Buka Patroli Terkoordinasi RI-Malaysia Seri II Tahun 2024 di Nunukan

Gerbangkaltim.com, Nunukan – Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan (Satgas Pamtas) RI-Malaysia Yonarmed 11 Kostrad memulai Patroli Terkoordinasi Seri II Tahun 2024 dalam upacara yang berlangsung di Pos Gabma Simanggaris, Desa Sekaduyan Taka, Kecamatan Seimanggaris, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara, Senin (04/11/2024). Patroli ini merupakan salah satu bentuk kerja sama strategis antara Indonesia dan Malaysia dalam menjaga keamanan perbatasan. […]

Pilkada Serentak 2024
1 tahun lalu

Polres Kutai Barat Perketat Pengamanan Debat Publik Tahap Kedua Paslon Bupati di Hotel Mercure Samarinda

Gerbangaltim.com, Kutai Barat — Polres Kutai Barat melakukan pengamanan maksimal dalam debat publik tahap kedua pasangan calon (paslon) Bupati dan Wakil Bupati pada Pilkada Serentak 2024, yang digelar pada Minggu malam, 3 November 2024, di Ballroom Hotel Mercure Samarinda. Kapolres Kutai Barat, AKBP Kade Budiyarta, S.I.K., melalui Kabag Ops Kompol E. Teguh Budi S., S.Th., menegaskan […]

Pelaku Pengedar Narkotika
1 tahun lalu

Polres Kukar Tangkap Pengedar Narkoba, Amankan 4 Paket Sabu dari Tersangka

Gerbangkaltim.com, Kukar – Satresnarkoba Polres Kutai Kartanegara (Kukar) berhasil menangkap seorang tersangka pengedar narkotika jenis sabu dalam operasi yang digelar di Kecamatan Tenggarong pada Jumat (1/11/2024). Berkat laporan warga yang mencurigai aktivitas peredaran narkoba di Jalan Bougenville, RT 15, Kelurahan Panji, Tenggarong, petugas bergerak cepat melakukan penyelidikan mendalam. Kasat Resnarkoba Polres Kukar, AKP Suyoko, menjelaskan bahwa […]

Razia Gabungan
1 tahun lalu

Dukung Program 100 Hari Presiden, Polres Bontang Gelar Razia Gabungan Anti-Narkoba

Gerbangkaltim.com, Bontang – Sebagai upaya mendukung program 100 hari Presiden RI dalam pemberantasan narkoba, Satgas Preventif Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan Narkoba Polres Bontang menggelar razia gabungan di Kota Bontang pada Sabtu malam (02/11/2024). Operasi ini melibatkan 35 personel gabungan dari berbagai instansi, termasuk TNI-Polri, Satpol PP, Bea Cukai, dan Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Bontang. Razia […]

Patroli Dialogis
1 tahun lalu

Patroli Dialogis di Pesisir Sungai Meriam, Sat Polairud Polres Kukar Imbau Warga Jaga Kamtibmas dan Lingkungan

Gerbangkaltim.com, Kutai Kartanegara – Satuan Polisi Air dan Udara (Sat Polairud) Polres Kutai Kartanegara melaksanakan patroli dialogis di kawasan pesisir Perairan Sungai Meriam, Kecamatan Anggana, Kabupaten Kutai Kartanegara, Jumat (1/11/2024) malam. Patroli ini dipimpin oleh Bripka M. Asnawi, Bripka Andri W, Brigpol Hardi T, Briptu Iqbal S, dan Bripda M. Rizky Firdaus, dengan tujuan memperkuat kesadaran […]

Satresnarkoba
1 tahun lalu

Satresnarkoba Polres Berau Tangkap Pria 19 Tahun dengan 54,08 Gram Sabu di Sambaliung

Gerbangkaltim.com, Berau – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Berau berhasil membongkar peredaran narkotika di Kelurahan Sambaliung, Kabupaten Berau, pada Sabtu dini hari, 2 November 2024. Dalam operasi tersebut, polisi mengamankan seorang pemuda berinisial FY (19) dengan barang bukti sabu seberat 54,08 gram, berkat laporan warga yang curiga terhadap aktivitas mencurigakan di wilayah tersebut. Kasat Resnarkoba Polres […]