Jaga Keamanan Kantor KPU dan Bawaslu
1 tahun lalu

Amankan Kantor KPU dan Bawaslu, Polres Berau dan Brimob Polda Kaltim Gelar Patroli Rutin Menjelang Pemilu

Gerbangkaltim.com, Tanjung Redeb, 28 Oktober 2024 — Demi menjaga keamanan dan ketertiban menjelang pemilu, Kepolisian Resor (Polres) Berau bersama personel Brimob BKO Polda Kalimantan Timur menggelar patroli bersama di area kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Berau. Kegiatan ini adalah bagian dari upaya preventif untuk memastikan situasi keamanan dan ketertiban […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Proyek Revitalisasi Pasar Klandasan Rampung Desember 2024

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melalui Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Balikpapan terus memacu proyek pembangunan Blok C Pasar Klandasan, Balikpapan Kota, Kalimantan Timur. Dimana pembangunan Blok C Pasar Klandasan ini merupakan proyek lanjutan dari revitalisasi pasar di Kota Balikpapan. Kepala Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Balikpapan, Haemusri Umar mengatakan, progres pembangunan Blok C sudah […]

DPRD Balikpapan
1 tahun lalu

Urai Kemacetan, DPRD Minta Pemkot Buat Jalan Alternatif

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dewan Perwakilan Rakyat (DPRD) Kota Balikpapan meminta Pemkot Balikpapan membuat sejumlah jalan alternatif untuk mengurai kemacetan yang mulai terjadi di Kota Balikpapan. Kemacetan yang terjadi ini sebagai imbas meningkatnya jumlah penduduk menyusul ditetapkannya IKN di Kaltim. Anggota DPRD Kota Balikpapan, Suriani mengatakan, Pemkot Balikpapan sudah selayaknya membuat terobosan untuk mengatasi kemacetan yang […]

DPRD Balikpapan
1 tahun lalu

Yono Suherman Ingin Pemuda Balikpapan Kreatif dan Inovatif

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wakil Ketua DPRD Balikpapan, Yono Suherman meminta agar pemuda Kota Balikpapan untuk bisa lebih kreatif dan inovatif dalam persaingan di era globalisasi saat ini. “Sumpah Pemuda tahun 2024 ini, harus bisa dijadikan momentum oleh pemuda Kota Balikpapan untuk lebih kreatif dan inovatif serta bisa bersaing di era globalisasi,” ujarnya, Senin (28/20/2024) usai […]

DPRD Balikpapan
1 tahun lalu

DPRD Kota Balikpapan Sarankan Debat Pilkada Dilaksanakan di Jakarta

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Ketua DPRD Kota Balikpapan Alwi Al Qadri menyarankan pelaksanaan debat Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Balikpapan salah satunya dilaksanakan di luar Kota Balikpapan dalam hal ini Kota Jakarta. Hal ini disampaikannya, usai mengikuti Silaturahmi Forkopimda dan Deklarasi Damai Pilkada Serentak 2024 Kota Balikpapan, Senin (28/10/ 2024) kemarin. Dikatakan Alwi, debat […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Personel Satpol PP Siap Tertibkan Algaka Kampanye Yang Melanggar

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Balikpapan, Boedi Liliono menyatakan kesiapan untuk melakukan penertiban alat peraga kampanye (Algaka) yang melanggar aturan. “Kami sudah siapkan personel kami untuk melakukan penertiban,” ujar, Boedi, Senin (28/10/2024). Boedi menjelaskan, pemasangan algaka di Balikpapan itu mengacu pada peraturan wali kota (perwali) yakni pewali Balikpapan nomor 4 […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Desember 2024, Rumah Singgah Dinsos Rampung Dibangun

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Sosial (Dinsos) Kota Balikpapan menargetkan pembangunan ulang rumah singgah rampung akhir Desember 2024. Pembangunan ini sebagai langkah antisipasi dampak sosial banyaknya proyek pembangunan di Kaltim. “Saat ini pembangunan rumah singgah itu sudah mencapai 50 persen, sudah diplester,” ujar, Kepala Dinsos Balikpapan, Edi Gunawan, di Balai Kota Balikpapan, Selasa (29/10/2024). Dikatakannya, rumah […]

Polresta Balikpapan
1 tahun lalu

Tipidter Tetapkan Seorang Tsk Tindak Pidana Pilkada di Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Satuan Unit Tindak Pidana Tertentu (Tipidter) Polresta Balikpapan menetapkan seorang tersangka dalam kasus dugaan tindak pelanggaran pidana pilkada yang terjadi di Balikpapan Barat, Balikpapan, Kaltim. Kanit Tipider Polresta Balikpapan Iptu Wirawan Trisnadi mengatakan, penetapan tersangka tersebut sebagai tindak lanjut dari adanya video yang beredar di media social mengenai adanya oknum warga yang […]

Penanggulangan Terorisme
1 tahun lalu

Kapolresta Balikpapan Hadiri Pelatihan Penanggulangan Terorisme Bersama BNPT di Balikpapan

Gerbangkaltim.com, Balikpapan, 28 Oktober 2024 — Kapolresta Balikpapan, Komisaris Besar Polisi Anton Firmanto, SH, SIK, MSI, menghadiri kegiatan pelatihan penanggulangan terorisme yang digelar oleh Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) di Swiss Belhotel Balikpapan. Acara ini bertujuan memperkuat kesiapan Bhabinkamtibmas, Babinsa, dan lurah dalam mengantisipasi potensi radikalisme dan ancaman terorisme di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur. Pelatihan […]

KPU Balikpapan
1 tahun lalu

KPU Kota Balikpapan Mulai Sortir dan Lipat Sebanyak 536.475 surat suara

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan, Kalimantan Timur mulai melakukan penyortiran dan pelipatan kertas surat suara untuk. sebanyak 536.457 surat suara, Selasa (29/10/2024). “Jumlah surat suara yang disortir ini sebanyak 268 boks x 2000 lembar atau 536.000 lembar, kemudian 1 boks x 475 lembar atau 475 lembar. Sehingga total keseluruhan 536.475 lembar,” […]