Hetifah
1 tahun lalu

Hetifah Galang Dukungan Komisi X Lindungi dan Majukan Budaya Kaltim

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Komisi X DPR RI melakukan Kunjungan Kerja Spesifik bidang Kebudayaan ke Kota Balikpapan, Kalimantan Timur, Rabu (9/11/2023). Rombongan dipimpin langsung oleh Wakil Ketua Komisi X DPR RI, Hetifah Sjaifudian yang juga merupakan anggota legislatif dapil Kaltim. Kunjungan kerja spesifik ini merupakan bagian dari masa persidangan I DPR RI Tahun 2023-2024. Sehingga, sifatnya […]

Pertamina
1 tahun lalu

Pertamina Latih Kelompok ‘KENARI’ Mengolah Limbah Hasil Pertanian menjadi Pupuk Kompos

Girimukti, PPU, Gerbangkaltim.com – Pupuk merupakan salah satu kebutuhan dasar untuk mendukung keberhasilan pertanian. Melihat kondisi tersebut, Pertamina melalui PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan melaksanakan kegiatan Sosialisasi Pembuatan Kompos Organik dari Limbah Tanaman Hortikultura. (Kamis, 09/11). Program ini dilaksanakan di salah satu mitra binaan PT KPI Unit Balikpapan melalui program Ketahanan Pangan Girimukti […]

PN Balikpapan
1 tahun lalu

Sita Eksekusi Kasus Wanprestasi PT DYS Terhambat, PN Balikpapan Kedepankan Prinsip Kehati-hatian

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pengadilan Negeri (PN) Balikpapan masih belum bisa melaksanakan permohonan sita eksekusi yang diajukan Jovinus Kusmadi selaku tergugat terhadap aset PT DYS, meskipun PN Balikpapan telah mengeluarkan penetapan sita eksekusi terhadap aset PT DYS tersebut. Hal ini karena PN Balikpapan menerapkan prinsip kehati-hatian dalam pengambilan keputusan kasus ini. Humas PN Balikpapan Arif Wisaksono […]

Pertamina
1 tahun lalu

Pastikan Stok BBM Aman, Patra Niaga di Kalimantan Timur Pantau Distribusi ke SPBU

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan menjamin dan memastikan stok BBM subsidi dalam keadaan aman dan tersedia di Kalimantan. Monitoring juga terus dilakukan Pertamina Patra Niaga terhadap penyaluran Jenis BBM Khusus Penugasan (Pertalite) dan Jenis BBM Tertentu (Biosolar) dari Terminal BBM hingga ke lembaga penyalur resmi Pertamina yakni Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum […]

PLN
1 tahun lalu

Presiden Jokowi Resmikan PLTS Terapung Cirata 192 MWp, Terbesar di Asia Tenggara

Purwakarta, Gerbangkaltim.com – Presiden Joko Widodo meresmikan operasi Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Terapung Cirata berkapasitas 192 megawatt peak (MWp) yang berlokasi di Purwakarta, Jawa Barat pada Kamis (9/11). Beroperasinya pembangkit ramah lingkungan ini menjadi bukti komitmen Indonesia dalam melakukan transisi energi demi mencapai _Net Zero Emissions_ (NZE) tahun 2060. “Hari ini merupakan hari yang […]

Polda Kaltim
1 tahun lalu

Dua Pengetap BBM Subsidi Di Samboja Dibekuk

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Polda Kaltim melalui Sub Direktorat Indagsi Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) meringkus dua pelaku pengetap Bahan Bakar Minyak (BBM) subsidi jenis pertalite dari stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) dikawasan Kelurahan Karya Merdeka, Samboja, Kutai Kartanegara (Kukar), Kaltim, Selasa (7/11/2023) lalu. Kedua pelaku diketahui masing-masing berinisial J (37) dan R (47). Keduanya […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Disdag Kota Balikpapan Dorong Pembangunan Food Station

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Balikpapan menyusun kajian untuk membuat pergudangan kebutuhan pokok atau Food Station. Upaya ini dilakukan untuk mencukupi kebutuhan pangan di Kota Balikpapan menyusul ditetapkannya IKN Nusantara di Kaltim Kepala Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Balikpapan, Haemusri Umar mengatakan, sampain saat ini Pemkot Balikpapan masih belum memiliki pergudangan yang dimaksud tersebut, […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Antisipasi Tanah Longsor, BPBD Bagikan Terpal

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) telah membagi-bagikan terpal ke kelurahan-kelurahan. Upaya ini dilakukan untuk mencegah bahaya longsor menyusul Kota Balikpapan sudah mulai memasuki musim penghujan. Pelaksana Tugas (Plt) Kepala BPBD Kota Balikpapan Usman Ali menyebut telah menerima informasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Kota Balikpapan bahwa dalam […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Wali Kota Balikpapan Buka RAC X DPC INSA

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud membuka secara resmi Rapat Anggota Cabang (RAC) X Dewan Pengurus Cabang (DPC) Indonesian National Shipowners Association (INSA) yang digelar di Kota Balikpapan melalui telekonfrens, di Hotel Grand Senyiur Balikpapan, Kamis (9/11/2023). Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud mengatakan, Pemkot Balikpapan sangat menyambut baik dilaksanakan resmi Rapat Anggota Cabang […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Diduga Tabung Gas Bocor, Banana Bakery Ludes Terbakar

Balikpapan, Gerbangkaltim.com– Sebuah bangunan ruko pembuatan kue bolu pisang atau banana bakery di kawasan Gunung Guntur, di Jalan Letjend S. Parman, Kelurahan Sumberejo, Balikpapan hangus di lalap si Jago Merah. Tidak ada korban jiwa dalam musibah ini, namun kerugian diperkirakan mencapai ratusan juta rupiah. Penjaga toko, Muhammad Muslimin mengatakan, saat kejadian, ia sedang membuat kue […]