ikn
1 tahun lalu

Kirab Pengembalian Bendera dan Teks Proklamasi dari IKN ke Monas Jakarta

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Untuk pertama kalinya, barang bersejarah milik negara yakni Duplikat Bendera Pusaka dan Salinan Teks Proklamasi digunakan dalam prosesi resmi kenegaraan di luar Ibu Kota Jakarta. Setelah upacara HUT ke 79 Kemerdekaan RI di Ibu Kota Nusantara selesai, duplikat bendera dan naskah proklamasi harus dipulangkan lagi ke tempat penyimpanannya di Monas, Jakarta. Kirab […]

Jelang Pilkada Kutai Timur, Polres Gelar Doa Bersama
1 tahun lalu

Jelang Pilkada Kutai Timur, Polres Gelar Doa Bersama untuk Kedamaian dan Kesuksesan

Gerbangkaltim.com, Kutai Timur- Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kutai Timur 2024, Polres Kutai Timur menggelar acara doa bersama di Lapangan Mapolres Kutai Timur pada Kamis malam, 29 Agustus 2024. Acara ini dihadiri oleh Kapolres Kutai Timur, AKBP Chandra Hermawan, S.I.K., M.H., bersama Pejabat Utama (PJU) Polres Kutai Timur serta seluruh personel Polres Kutai Timur. Dalam […]

Kabid Propam Polda Kaltim Tekankan Netralitas Polri
1 tahun lalu

Kabid Propam Polda Kaltim Tekankan Netralitas Polri Jelang Pilkada 2024 di Polres Kutai Timur

Gerbangkaltim.com, Kutai– Dalam upaya memperkuat disiplin dan meningkatkan citra positif Polri, Kabid Propam Polda Kalimantan Timur, Kombespol Prianto Teguh Nugroho, S.I.K., M.H, memimpin apel pagi di halaman Mako Polres Kutai Timur. Kegiatan ini dihadiri oleh Kapolres Kutai Timur AKBP Chandra Hermawan, S.I.K., M.H, Pejabat Utama (PJU), Kapolsek Jajaran Polres Kutai Timur, dan seluruh personel Polres […]

Penguatan Personil PAM Di Pos Bawaslu Kota Balikpapan
1 tahun lalu

Penguatan Personil PAM di Pos Bawaslu Kota Balikpapan dalam Operasi Mantap Praja Mahakam 2024

Gerbangkaltim.com, Balikpapan– Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Balikpapan memegang peran penting dalam memastikan kelancaran dan keamanan proses Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada). Untuk mendukung tugas ini, Polresta Balikpapan telah memperkuat pengamanan dengan menempatkan personel keamanan di Pos Bawaslu Kota Balikpapan selama 24 jam penuh, sepanjang pelaksanaan Pemilukada. Kapolresta Balikpapan, Komisaris Besar Polisi Anton Firmanto, […]

Pertamina
1 tahun lalu

Kilang Pertamina Unit Balikpapan Tekankan Sinergi Dengan Masyarakat

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) RU V Balikpapan menggelar rangkaian kegiatan Management Goes To Community (MGTC) yang bertempat di tiga lokasi sekaligus. Kegiatan yang dihadiri oleh Lurah Margasari, Danramil Balikpapan Barat, Kepala UPTD Puskesmas Margasari, Bhabinkamtibmas Kelurahan Margasari, Ketua Pengelola Kampung Atas Air, Ketua LPM dan Ketua RT serta warga setempat ini […]

Pertamina
1 tahun lalu

Pertamina Terima Kunjungan OKP Cipayung Plus ke Kilang Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pertamina melalui PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan dan PT Kilang Pertamina Balikpapan (KPB) menerima kunjungan Organisasi Kepemudaan (OKP) Cipayung Plus ke Kilang Pertamina di Balikpapan, Kamis (29/08). Sebanyak 33 mahasiswa yang berasal dari organisasi berbeda disambut baik oleh tim Corporate Secretary PT Pertamina (Persero), General Manager PT KPI Unit Balikpapan […]

Imigrasi
1 tahun lalu

Pembekalan Keimigrasian Kepada Personel Satgas Intelijen Pengamanan Perbatasan Indonesia – Malaysia

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Personel Satgas Intelijen Pengamanan Perbatasan Wilayah Darat Indonesia – Malaysia di wilayah Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara kini semakin siap menjalankan tugasnya. Hal ini menyusul pembekalan yang diterima, salah satunya mengenai aturan keimigrasian yang disampaikan oleh Kepala Subseksi Informasi dan Komunikasi Keimigrasian Kantor Imigrasi Kelas I TPI Balikpapan, Ali Husni (29/8). […]

KPU Balikpapan
1 tahun lalu

2 Bapaslon Wali dan Wawali Kota Balikpapan Jalani Pemeriksaan Kesehatan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dua bakal pasangan calon (Bapaslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Balikpapan menjalani pemeriksaan kesehatan di Rumah Sakit Kanudjoso Djatiwibowo, Balikpapan. Pemeriksaan yang dilakukan secara menyeluruh ini dilakukan Tim RSKD dan BNN Kota Balikpapan. Direktur RSKD Balikpapan, Dr Edi Iskandar mengatakan, pemeriksaan MCU ini dilakukan cukup komplet yang meliputi pemeriksaan fisik, mulai […]

Polres Berau Gelar TFG Operasi Mantap Praja 2024
1 tahun lalu

Polres Berau Siapkan Pengamanan Maksimal untuk Pilkada 2024 melalui TFG Operasi Mantap Praja

Gerbangkaltim.com, Berau, 31 Agustus 2024 – Dalam upaya mempersiapkan pengamanan Pilkada Kabupaten Berau 2024, Polres Berau menggelar Tactical Floor Game (TFG) sebagai bagian dari Operasi Mantap Praja 2024. Acara ini berlangsung di Aula Rupatama Polres Berau pada Sabtu, 31 Agustus 2024, dipimpin langsung oleh Kapolres Berau, AKBP Steyven Jonly Manopo. TFG merupakan simulasi taktis yang […]

KPU Balikpapan
1 tahun lalu

KPU Balikpapan Batasi Pendamping Bapaslon, Polresta Perkuat Pengamanan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan membatasi jumlah pendamping yang akan memasuki area untuk mendampingi bakal pasangan calon (bapaslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Balikpapan yang melakukan pendaftaran. Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan, Prakoso Yudho Lelono mengatakan, pihaknya akan melakukan pembatasan terhadap para pendamping yang akan memasuki area kawasan […]