Dukung Pengembangan Kapasitas Pemuda Lokal, PHSS dan PEP Gelar Pelatihan dan Sertifikasi Operator Migas
1 tahun lalu

Dukung Pengembangan Kapasitas Pemuda Lokal, PHSS dan PEP Gelar Pelatihan dan Sertifikasi Operator Migas

Samarinda, Gerbangkaltim.com – PT Pertamina Hulu Sangasanga (PHSS), PT Pertamina EP (PEP) Sangasanga, dan PEP Sangatta Field kembali mengadakan program yang dinanti-nantikan: Pelatihan dan Sertifikasi Operator Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) Migas serta Operator Lantai Perawatan Sumur, atau rig flooring. Program ini ditujukan untuk para pemuda dan pemudi di sekitar wilayah operasi perusahaan, dengan tujuan […]

Wakapolres PPU Sosialisasikan Pencegahan Radikalisme/Terorisme kepada Kelompok Muda
1 tahun lalu

Wakapolres PPU Sosialisasikan Pencegahan Radikalisme/Terorisme kepada Kelompok Muda

PASER, Gerbangkaltim.com– Radikalisme, yang awalnya dikenal sebagai pendukung gerakan radikal, kini merujuk pada paham atau aliran yang menginginkan perubahan sosial dan politik melalui kekerasan. Paham ini juga identik dengan sikap ekstrem dalam politik, yang mengancam keutuhan NKRI dengan menyusup dan mencuci otak kelompok intoleran.   Untuk mendukung Kegiatan Prioritas Polri yang presisi terkait penanggulangan terorisme, […]

Kolaborasi Polres PPU dan Dinas Pertanian Dorong Ketahanan Pangan
1 tahun lalu

Kolaborasi Polres PPU dan Dinas Pertanian Dorong Ketahanan Pangan

Penajam Paser Utara (PPU) – Dalam upaya memperkuat ketahanan pangan di Kabupaten Penajam Paser Utara, Polres PPU bekerja sama dengan Dinas Pertanian menggelar kegiatan penyerahan bantuan ketahanan pangan di Lahan Pok Tani RT.03, Kelurahan Nenang, Kecamatan Penajam, pada Kamis, 25 Juli 2024.   Acara ini dihadiri oleh sejumlah pejabat penting, termasuk Waka Polres PPU, Kompol […]

Polda Kaltim
1 tahun lalu

Satreskrim Polresta Balikpapan Gelar Upaya Mitigasi Satgas Gakumdu Pilkada 2024

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kegiatan satuan tugas Satgas Operasi Mantap Praja Mahakam 2024 , pada saat ini mengelar kegiatan Belajar bersama bersama Jajaran Personil yang terlibat dalam Pengamanan Pilkada dan Pemilukada Calon Gubernur dan Calon wakil Gubernur dan Calon Walikota serta Calon Wakil Walikota Balikpapan. Kamis (25/7/ 2024). Kegiatan belajar bersama dalam rangka mendukung kelancaran pelaksanan […]

Polda Kaltim
1 tahun lalu

Jelang Pilkada, Polsek Loa Kulu Gencar Lakukan Patroli Dialogis

Kutai Kartanegara, Gerbangkaltim.com – Menjelang pelaksanaan tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024 di Kutai Kartanegara (Kukar), Polsek Loa Kulu gencar melaksanakan kegiatan patroli di wilayah hukum Polsek Loa Kulu. Pada Selasa (23/7/2024), Diketahui patroli dimulai pukul 11.00 WITA dengan tujuan untuk memastikan situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif. Dengan menurunkan 3 personelnya, melakukan patroli […]

Kapolres Bontang Hadiri Penutupan Gelar Dagang UPPKA/UMKM di Hari Keluarga Nasional ke-31
1 tahun lalu

Kapolres Bontang Hadiri Penutupan Gelar Dagang UPPKA/UMKM di Hari Keluarga Nasional ke-31

BONTANG, Gerbangkaltim.com – Pada Kamis, 25 Juni 2024, sekitar pukul 08.00 WITA, di Mangrove Park, Jl. Cut Nyak Dien, Kelurahan Bontang Baru, Kecamatan Bontang Utara, digelar penutupan acara Gelar Dagang UPPKA/UMKM dalam rangka Hari Keluarga Nasional ke-31. Mengusung tema “Keluarga Berkualitas Menuju Indonesia Emas,” acara ini dihadiri oleh sejumlah tokoh dan pejabat penting.   Hadir […]

Polda Kaltim
1 tahun lalu

Pelatihan Pengembangan dan Teknik Manajemen Media untuk Persiapan Pilkada Serentak di Polres Berau

Berau, Gerbangkaltim.com – Polres Berau menggelar kegiatan Pelatihan Pengembangan dan Teknik Manajemen Media sebagai persiapan menghadapi Pilkada Serentak dan isu lokal. Pelatihan ini dilaksanakan pada hari Rabu, 24 Juli 2024, mulai pukul 09.00 WITA, bertempat di ruang Command Center Polres Berau. Acara tersebut dihadiri oleh sejumlah perwira dan personel dari Polres Berau, termasuk Kabag SDM […]

Polres Bontang Hadiri Rakor Tim Terpadu Bahas Isu Aktual untuk Stabilitas Keamanan
1 tahun lalu

Polres Bontang Hadiri Rakor Tim Terpadu Bahas Isu Aktual untuk Stabilitas Keamanan

BONTANG, Gerbangkaltim.com – Pada Rabu (24/07/2024), dalam upaya menjaga stabilitas keamanan di Kota Bontang, Polres Bontang menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) yang diadakan bersama Kesbangpol Pemkot Bontang. Rapat ini dipimpin oleh Kepala Badan Kesbangpol Kota Bontang, Deddy Hariyanto, SE, M.Si, yang juga membuka acara tersebut.   Rakor ini dihadiri oleh seluruh unsur pengamanan dan berbagai stakeholder, […]

Polda Kaltim
1 tahun lalu

Polsek Teluk Bayur Gelar Sosialisasi Pengawasan Pemilu: Fokus pada Netralitas ASN, TNI, dan Polri

Berau, Gerbangkaltim.com – Dalam rangka menjaga netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN), TNI, dan Polri pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur serta Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Berau, Polsek Teluk Bayur menggelar sosialisasi pengawasan pemilu. Acara ini berlangsung pada hari Rabu, 24 Juli 2024, pukul 09.00 WITA di Pendopo, Jl. Abu-Abu Rt 14, Kelurahan Teluk Bayur, […]

Pembekalan dan Pelatihan Keterampilan Prapurna Tugas untuk Personel Polda Kaltim 2024
1 tahun lalu

Pembekalan dan Pelatihan Keterampilan Prapurna Tugas untuk Personel Polda Kaltim 2024

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com – Biro SDM Polda Kaltim menggelar acara penting berupa Pembekalan dan Pelatihan Keterampilan Prapurna Tugas bagi personel Polda Kaltim tahun anggaran 2024. Acara ini berlangsung di Gedung Mahakam Polda Kaltim pada Kamis (25/7/2024).   Dipimpin langsung oleh Kepala Biro SDM Polda Kaltim, Kombes Pol Irvan Prawira Satyaputra, S.I.K., M.Si., yang juga menjabat sebagai […]