1 tahun lalu

Batik Ecoprint Petangis, Produk dari Paser Unggulan di Kaltim

  Paser – Batik ecoprint di Desa Petangis masuk dalam produk unggulan di Kaltim pada lomba produk unggulan desa yang digelar Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan (DPMPD) Provinsi Kaltim. Sekretaris Desa Petangis, Zulfian Pratama, selaku pembina mengatakan batik ecoprint yang dikerjakan kelompok wanita tani (KWT) setempat, berbahan alami yang dipadukan dengan kain. “Ada beberapa proses […]

Polda Kaltim
1 tahun lalu

Polsek Loa Kulu Gencar Patroli Jelang Pilkada 2024

Kutai Kertanegara, Gerbangkaltim.com – Menjelang tahapan Pilkada 2024, Polsek Loa Kulu semakin gencar melaksanakan Patroli Dialogis 3 Pilar, pada Rabu (3/7/2024). Dengan menurunkan 3 personelnya, yakni Aiptu Hindarto, Bripka Indra dan Briptu Ridho Wahyu. Kegiatan yang menyasar Kantor Panwaslu Kecamatan Loa Kulu dan Kantor PPK Kecamatan Loa Kulu ini, bertujuan untuk memastikan situasi kamtibmas tetap […]

Polda Kaltim
1 tahun lalu

Patroli Dialogis 3 Pilar Gencar Dilakukan Polsek Muara Jawa Jelang Tahapan Pilkada 2024

Kutai Kertanegara, Gerbangkaltim.com – Dalam rangka menjelang Pilkada 2024, Polsek Muara Jawa secara rutin melaksanakan kegiatan Patroli Dialogis 3 Pilar, seperti yang dilaksanakan pada Rabu (3/7/2024). Diawali dengan apel persiapan di Lapangan Mapolsek Muara Jawa. Kegiatan preventif ini bertujuan untuk menciptakan situasi yang kondusif dan memberikan rasa aman kepada masyarakat, khususnya di wilayah Kecamatan Muara […]

Kabid Humas Polda Kaltim Hadiri Forum Konsultasi Publik untuk Tingkatkan Pelayanan Dinas Sosial Kaltim
1 tahun lalu

Kabid Humas Polda Kaltim Hadiri Forum Konsultasi Publik untuk Tingkatkan Pelayanan Dinas Sosial Kaltim

SAMARINDA ,Gerbangkaltim.com— Kabid Humas Polda Kaltim, Kombes Pol Artanto, S.I.K., M.Si., berpartisipasi dalam acara Forum Konsultasi Publik yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik Dinas Sosial Provinsi Kalimantan Timur. Acara ini digelar di Hotel Mercure Samarinda pada Kamis (04/07/2024).   Forum ini juga dihadiri oleh sejumlah pejabat dan tokoh penting, termasuk Kepala Dinas Sosial Provinsi […]

Kapolda Kaltim Hadiri Rapat Kesiapan Upacara Bendera 17 Agustus, Fokus pada Kelancaran di Ibu Kota Nusantara
1 tahun lalu

Kapolda Kaltim Hadiri Rapat Kesiapan Upacara Bendera 17 Agustus, Fokus pada Kelancaran di Ibu Kota Nusantara

BALIKPAPAN, Gerbangkaltim.com, — Menyongsong perayaan Hari Kemerdekaan Indonesia yang ke-79, Kapolda Kalimantan Timur Irjen. Pol. Drs. Nanang Avianto, M.Si., menghadiri rapat persiapan upacara bendera 17 Agustus di Ibu Kota Nusantara (IKN) yang digelar di Hotel Platinum Balikpapan pada Kamis (04/07/24).   Rapat yang dipimpin oleh Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Timur ini dihadiri oleh berbagai tokoh […]

Brimob Polda Kaltim
1 tahun lalu

Batalyon A Pelopor Brimob Kaltim Manfaatkan Lahan Tidur Untuk Ternak Unggas

Balikpapan, Gerbangkaltim.com. – Berbagai Inovasi terus dilakukan oleh jajaran Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim guna mendukung program ketahanan pangan Nasional. Diantaranya dengan memanfaatkan lahan tidur yang berada di lingkungan Pekarangan Pangan Lestari (P2L) Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim untuk ternak unggas dan berkebun. Sebelumnya jajaran Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim sudah melaksanakan […]

Pemprov Kaltim
1 tahun lalu

Hut Ke 79 RI di IKN, Bakal Libatkan 1000 Masyarakat Kabupaten PPU

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Timur Akmal Malik mengatakan upacara dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) RI ke 79 di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) pada 17 Agustus mendatang bakal melibatkan 1000 masyarakat. “1000 masyarakat itu di luar dari tamu undangan,” ujar, Akmal di Balikpapan, Kamis […]

Pemprov Kaltim
1 tahun lalu

Pj Gubernur Kaltim Akmal Malik SMA/SMK Balikpapan Diminta Tingkatkan Kualitas

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Timur Akmal Malik meminta agar sekolah swasta di khususnya tingkat SMA/SMK di Kota Balikpapan untuk meningkatkan kualitas dan kuantitas, apalagi dengan adanya Ibu Kota Nusantara (IKN). “Sebentar lagi Kaltim jadi ibu kota, dan di wilayah perkotaan itu orang-orang banyak yang suka masuk sekolah swasta,” ujar, Akmal saat melakukan […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

300 PKL Pandansari Dapat Surat Peringatan Dari Satpol PP Kota Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan melalui Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Balikpapan mulai melakukan sosialisasi rencana penataan dan penertiban Pedagang Kaki Lima (PKL) yang melakukan aktivitas berjualan di atas fasilitas umum (Fasum) dan (Fasos) di Kawasan Pasar Pandansari, Balikpapan Barat. Satpol PP Kota Balikpapan dalam kegiatan sosialisasi ini juga langsung memberikan surat peringatan […]

Pemkot Balikpapan
1 tahun lalu

Sebelum Ditertibkan Akan Ada Sosialisasi di Pasar Pandansari

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan akan melakukan penertiban terhadap PKL yang berada di sekitar kawasan Pasar Pandansari, Balikpapan Barat yang keberadaannya menggunakan fasum dan fasos untuk berjualan. Wali Kota Balikpapan H Rahmad Masud, SE, ME mengatakan, pihaknya sudah melakukan rapat kordinasi dengan stakeholder terkait, sebelum melakukan penindakan dan penertiban kepada para PKL di Pasar Pandansari, […]