DPRD Balikpapan
2 jam lalu

Komisi I Dukung Pemisahan Jadwal Pelaksanaan Pemilu dan Pilkada

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Komisi I DPRD Kota Balikpapan mendukung adanya wacana pemisahan jadwal pemilihan umum (pemilu) legislatif dan pemilihan kepala daerah (Pilkada). Hal ini sebagai upaya untuk mengurangi beban tugas penyelenggara dan agar pelaksanaannya bejalan lebih efektif. “ini langkah tersebut penting untuk dilaksanakan sebagai upaya memperkuat efektivitas penyelenggaraan pemilu di tingkat daerah,” ujar, Ketua Komisi […]

Pemkot Balikpapan
2 bulan lalu

BPBD Kota Balikpapan Siagakan 300 Personel Selama Ramadan 1446 Hijriah

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Balikpapan saat ini tengah meningkatkan kesiapsiagaan selama Ramadan 1446 Hijriah. Upaya ini dilakukan dengan menyiagakan sebanyak 300 personel untuk mengantisipasi potensi kebakaran dan cuaca ekstrem yang kerap terjadi selama bulan puasa. “Kami siapkan lebih kurang 300 personel untuk pengamanan selama Ramadan 1446 Hijriah […]

BI
2 bulan lalu

Tahun 2025, Industri Migas Masih Mendominasi

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Bank Indonesia (BI) Cabang Balikpapan mencatat sejumlah sektor industri menunjukkan potensi pertumbuhan yang signifikan, terutama industri minyak dan migas (Migas) di tahun 2025. Dimana, sektor ini masih menjadi andalan ekonomi, meskipun beberapa proyek masih dalam tahap konstruksi. “Beberapa perusahaan telah mulai mengerjakan proyek-proyek besar, baik dalam eksplorasi maupun produksi. Dengan harga minyak […]

Berbagi Takjil
2 bulan lalu

Bidhumas Polda Kaltim Tebar Berkah Ramadhan, Bagikan Takjil di Yayasan Sosial Darusilmi

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Dalam semangat berbagi di bulan suci Ramadhan, Bidhumas Polda Kalimantan Timur menggelar aksi sosial dengan membagikan takjil kepada masyarakat yang membutuhkan. Kegiatan ini berlangsung pada Rabu (5/3/2025) di Yayasan Sosial Darusilmi, Kilometer 5, Balikpapan, dan dipimpin langsung oleh Kasubbag Renmin Bidhumas Polda Kaltim, AKP Soekarno. Aksi sosial ini merupakan bagian dari program […]

Tinjau Gedung
2 bulan lalu

Kapolda Kaltim Tinjau Gedung SPPG di PPU, Perkuat Dukungan untuk Program Asta Cita

Gerbangkaltim.com, Penajam Paser Utara (PPU) – Kapolda Kalimantan Timur, Irjen Pol Drs. Nanang Avianto, M.Si., melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) untuk meninjau langsung progres pembangunan Gedung Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG), Rabu (5/3/2025). Kunjungan ini menegaskan dukungan kepolisian terhadap Program Asta Cita yang diinisiasi oleh Presiden RI sebagai upaya peningkatan kualitas […]

Tinjau Pembangunan
2 bulan lalu

Kapolda Kaltim Tinjau Pembangunan SPPG di Paser, Dorong Peningkatan Kesehatan Masyarakat

Gerbangkaltim.com, Paser – Kapolda Kalimantan Timur, Irjen Pol Drs. Nanang Avianto, M.Si., melakukan kunjungan kerja ke Polres Paser, Rabu (5/3/2025), guna meninjau langsung pembangunan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) yang berlokasi di Jl. Tapis, samping Gg. Lestari 2, Desa Jone, Kecamatan Tanah Grogot, Kabupaten Paser. Dalam kunjungan tersebut, Kapolda turut didampingi oleh Karo Rena Polda Kaltim, […]

DPRD Balikpapan
2 bulan lalu

DPRD Balikpapan Harapkan Melalui Safari Ramadan Imtaq Warga Dapat Ditingkatkan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Balikpapan menyambut baik kegiatan Safari Ramadan 1446 Hijriah Pemkot Balikpapan. Kegiatan tahunan yang sudah menjadi tradisi ini diharapkan akan semkin mendekatkan pemerintah kepada warga dan memperat tali silaturahmi antar sesama umat muslim serta dapat meningkatkan Iman dan Ketaqwaan kepada Allah SWT. Wakil Ketua DPRD Kota Balikpapan, […]

Pemkot Balikpapan
2 bulan lalu

Safari Ramadan 1446 H Resmi di Mulai, Walikota Serahkan Bingkisan Ke Ponpes

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan secara resmi memulai kegiatan Safari Ramadan 1446 Hijriyah yang di pembukaannya dilakukan langsung oleh Wali Kota Balikpapan, H. Rahmad Mas’ud, SE, ME di aula Rumah Dinas Jabatan Walikota Balikpapan di Jalan Syarifuddin Yoes, Balikpapan Selatan, Rabu (04/03/2025). Kegiatan ini ditandai dengan penyerahan bantuan secara simbolis kepada sejumlah pondok pesantren di […]

kasus
2 bulan lalu

Palsukan Dokumen Dari Ahli Waris Berujung Penetapan Tersangka

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kasus dugaan pemalsuan dokumen warisan milik H Adang (Alm) yang berada di kawasan Kampung Baru Ujung Balikpapan Barat Provinsi Kalimantan Timur, terus berproses di Polda Kaltim. Oknum pelaku yang diduga melakukan pemalsuan surat berinisial IDR Warga Balikpapan, saat ini sudah ditetapkan sebagai tersangka oleh Ditreskrimum Polda Kaltim. Ahli waris sah atas kepemilikan […]

DPRD PPU
2 bulan lalu

Raker DPRD, Mudyat Noor Bahas Sinergi Eksekutif dan Legislatif

PENAJAM, Gerbangkaltim.com – Bupati Penajam Paser Utara (PPU), Mudyat Noor, mengikuti Rapat Kerja (Raker) penyampaian program kerja Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten PPU. Raker dipimpin Ketua DPRD Kabupaten PPU Raup Muin berlangsung di Gedung DPRD Kabupaten PPU, Kilometer 09 Nipah-Nipah, pada Selasa 4 Maret 2025. Bupati PPU, Mudyat Noor, menuturkan sinergi antara eksekutif dan […]

bupati PPU
2 bulan lalu

Bupati PPU Tegaskan Efisiensi APBD 2025, Perjalanan Dinas Dipangkas 50%

PENAJAM, Gerbangkaltim.com – Bupati Penajam Paser Utara (PPU), Mudyat Noor, menegaskan perlu efisiensi belanja daerah dalam penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten PPU Tahun Anggaran 2025. Arahan tersebut disampaikan dalam rapat yang berlangsung di aula lantai III Kantor Bupati PPU pada Selasa 4 Maret 2025. Kebijakan efisiensi ini merujuk pada Instruksi Presiden (Inpres) […]