Kopi liberika IKN
1 bulan lalu

IKN dan PATPI Tanam Kopi Liberika, Dorong Pertanian Berkelanjutan di Nusantara

Gerbangkaltim.com, Nusantara – Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) bersama Perhimpunan Ahli Teknologi Pangan Indonesia (PATPI) menandai peringatan Hari Kopi Sedunia dengan penanaman kopi liberika di kawasan Embung MBH, Rabu (1/10/2025). Kegiatan ini menjadi langkah nyata untuk memperkuat konsep Nusantara sebagai forest city sekaligus pusat inovasi pertanian berkelanjutan di Indonesia. Acara dimulai dengan penanaman bibit kopi […]

Kopi Liberika Nusantara
1 bulan lalu

Kopi Liberika Didorong Jadi Komoditas Unggulan IKN dan Kaltim

Gerbangkaltim.com, Nusantara – Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) bersama Dinas Perkebunan Kalimantan Timur mendorong pengembangan kopi liberika sebagai komoditas unggulan perkebunan yang mampu memperkuat identitas Nusantara. Hal ini ditandai dengan penanaman 110 pohon kopi liberika di kawasan Embung MBH serta pelaksanaan Webinar Bincang Komoditas Perkebunan Lestari Kalimantan Timur (Bingka Kaltim) seri ke-9, Rabu (1/10/2025). Mengusung […]

IKN
1 bulan lalu

OIKN Benarkan Musibah Kebakaran di Hunian Pekerja IKN, Ratusan Pekerja Sudah Dievakuasi

IKN, Gerbangkaltim.com —Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) membenarkan adanya insiden kebakaran terjadi di Hunian Pekerja Konstruksi 1, Tower 14, Ibu Kota Nusantara (IKN), Rabu (1/10/2025) sekitar pukul 17.30 WITA. Api melahap beberapa kamar di lantai 2, 3, dan 4 bangunan tersebut. Juru bicara Otorita IKN sekaligus Staf Khusus Kepala Otorita IKN Bidang Komunikasi Publik, Troy […]

IKN
1 bulan lalu

Gedung Lantai 4 HPK I IKN Terbakar

Nusantara, Gerbangkaltim.com– Musibah Kebakaran menimpa bangunan Hunian Pekerja Konstruksi (HPK) I di kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN), Desa Bumi Harapan, Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Rabu (1/10/2025) sore. Dimana video musibaj kebakaran yang terjadi di HPK I IKN ini viral disejumlah media sosial. Dalam rekaman video ini terlihat kejadian musibah kebakarannya terajdi sekitar […]

Polresta Balikpapan
1 bulan lalu

Polresta Balikpapan Gelar Gerakan Pangan Murah Serentak di Hari Kesaktian Pancasila

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Dalam rangka memperingati Hari Kesaktian Pancasila, Polresta Balikpapan bersama Bulog Kota Balikpapan menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) secara serentak di halaman Mapolsek jajaran, Rabu (1/10/2025). Program ini menjadi bagian dari upaya mitigasi ketahanan pangan sekaligus membantu masyarakat memperoleh bahan pokok dengan harga terjangkau. Di Polsek Balikpapan Selatan, kegiatan dipusatkan di Jalan Sepinggan […]

Bandara SAMS Sepinggan
1 bulan lalu

AirAsia Buka Tiga Rute Baru dari Balikpapan, Surabaya, Tarakan, dan Berau Jadi Tujuan Perdana

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Angkasa Pura Indonesia (API) bersama maskapai AirAsia Indonesia meresmikan tiga rute baru penerbangan dari Bandara Internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman (SAMS) Sepinggan Balikpapan. Tiga rute tersebut yakni Balikpapan–Surabaya, Balikpapan–Tarakan, dan Balikpapan–Berau. Peresmian digelar, Rabu (1/10), di ruang tunggu keberangkatan Gate 4 Bandara SAMS Sepinggan. Acara dihadiri jajaran manajemen API dan AirAsia, […]

Pertamina
1 bulan lalu

Kampung Pangan Berseri jadi Bukti Transformasi Desa dari Kumuh Jadi Mandiri

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – PT Pertamina Patra Niaga Regional Kalimantan kembali menorehkan prestasi tingkat nasional. Melalui Integrated Terminal (IT) Balikpapan, perusahaan energi pelat merah itu sukses meraih penghargaan kategori Silver dalam ajang CSR & Pengembangan Desa Berkelanjutan (PDB) Awards 2025. Penghargaan bergengsi ini diberikan oleh Indonesian Social Sustainability Forum (ISSF) bersama Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, […]

Pemkot Balikpapan
1 bulan lalu

Dorong Generasi Emas 2045, Sebanyak 1.800 Peserta Hadiri Festival Anak Indonesia Hebat 2025 di Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) menggelar puncak Festival Anak Indonesia Hebat 2025 dengan tema “Anak Cerdas, Ceria, Berkarakter Menuju Generasi Emas 2045”. Puncak acara berlangsung meriah pada 1–2 Oktober 2025 di BSCC Dome Balikpapan, setelah sebelumnya rangkaian kegiatan dimulai sejak 19 September. Festival ini diikuti 2.500 peserta […]

Pemkot Balikpapan
1 bulan lalu

Wali Kota Balikpapan Pastikan Pendidikan dan Kesehatan Tidak Terganggu Pemangkasan DBH

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan memastikan program prioritas yang menyentuh langsung kepentingan masyarakat, terutama bidang pendidikan dan kesehatan, tidak akan terganggu meski adanya rencana pemangkasan anggaran Dana Bagi Hasil (DBH) dari pemerintah pusat. Wali Kota Balikpapan, Dr. H. Rahmad Mas’ud, SE., ME., menegaskan hingga kini belum ada pemberitahuan resmi terkait pemangkasan tersebut. Namun, […]

Polresta Balikpapan
1 bulan lalu

Wujud Nyata Pengabdian 35 Tahun untuk Negeri, Alumni Akpol 1990 Gelar Bakti Sosial di Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Alumni Akademi Kepolisian (Akpol) Angkatan 1990, Batalyon Dhira Brata, menggelar kegiatan bakti sosial di Kota Balikpapan sebagai bagian dari rangkaian peringatan 35 tahun pengabdian mereka. Ribuan paket bantuan dibagikan kepada masyarakat, khususnya pekerja informal seperti Ojol dan komunitas pekerja rentan. Kegiatan dihadiri langsung . Analis Kebijakan Utama Bidang Akpol Lemdiklat Polri, Irjen […]