Paripurna DPRD Kota Balikpapan Bahas Tiga Agenda Penting, Setujui Raperda Limbah B3 dan Kota Layak Anak
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – DPRD Kota Balikpapan menggelar sidang Paripurna Masa Sidang II Tahun 2024/2025 dengan tiga agenda utama yang digelar di Hotel Gran Senyiur, Kota Balikpapan, Provinsi Kalimantan Timur, Senin (14/4/2025). Rapat paripurna dipimpin langsung Ketua DPRD Balikpapan Alwi Al Qadri didampingi Wakil Ketua II Muhammad Taqwa, Wakil Ketua III Budiono serta dihadiri Wakil Wali […]