Komnas HAM
8 bulan lalu

Tiga Polisi Gugur di Way Kanan: Komnas HAM Desak Penegakan Hukum yang Adil dan Transparan

Gerbangkaltim.com, Way Kanan, Lampung – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) Republik Indonesia melakukan investigasi langsung ke lokasi penembakan yang menewaskan tiga anggota Kepolisian saat membubarkan arena sabung ayam ilegal di Umbul Karang Manik, Kecamatan Negara Batin, Kabupaten Way Kanan, Jumat (11/04/2025). Ketiga anggota Polri yang gugur dalam tugas tersebut adalah Kapolsek Negara Batin […]

TNI-Polri
8 bulan lalu

Polri Ungkap Progres Evakuasi dan Identifikasi Jenazah Korban KKB di Yahukimo: Luka Brutal dan Upaya DVI Intensif

Gerbangkaltim.com, YAHUKIMO, PAPUA —Tim gabungan TNI-Polri terus mengintensifkan penanganan terhadap aksi pembunuhan keji yang dilakukan oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Yahukimo, Papua. Kelompok yang menamakan diri sebagai Kodap XVI Yahukimo dan Kodap III Ndugama ini diduga bertanggung jawab atas tewasnya sembilan warga sipil di wilayah pendulangan emas Lokasi 22 dan Muara Kum. Dua jenazah […]

8 bulan lalu

Polsek Kuaro Tangkap Freelance Tower Telkomsel yang Curi Kabel di Desa Rangan

PASER,  Gerbang kaltim. com – Seorang pemuda berinisial PS (27), warga Samboja, Kabupaten Kutai Kartanegara, berhasil diamankan  jajaran Polsek Kuaro Polres Paser setelah terbukti melakukan pencurian kabel power pada salah satu tower milik PT Telkomsel. Aksi pencurian ini terjadi di Desa Rangan, RT 011, Kecamatan Kuaro, Jumat (14/4/2025). Kapolres Paser AKBP Novy Adi Wibowo melalui […]

9 bulan lalu

Respon Cepat, Tim Buser Polsek Kuaro Bekuk Pencuri Tabung Oksigen

PASER, Gerbangkaltim- Dalam hitungan jam, Tim Buser Polsek Kuaro berhasil mengamankan tersangka tindak pidana pencurian tabung oksigen yang aksinya kerap meresahkan warga pada Sabtu (22/3/2025). Tersangka berinisial I, warga Batu Kajang yang juga residivis mencuri tabung oksigen beserta regulator di kediaman seorang warga di Dusun Komadi, RT. 020, Kecamatan Kuaro. Kapolres Paser, AKBP Novy Adi […]

Jatanras
9 bulan lalu

Bawa Badik di Jaket, Pria di Balikpapan Diciduk Jatanras Polda Kaltim dalam Operasi Pekat Mahakam 2025

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Tim Opsnal Jatanras Polda Kalimantan Timur berhasil mengamankan seorang pria berinisial KA alias Kacong (42) yang kedapatan membawa senjata tajam di kawasan Ruko Rapak, Balikpapan Utara. Penangkapan ini terjadi dalam Operasi Pekat Mahakam 2025 pada Senin (17/2/2025) sekitar pukul 00.30 WITA. Dari hasil penggeledahan, polisi menemukan sebilah badik yang disembunyikan di dalam […]

Kasus Asusila
9 bulan lalu

Eks-Kapolres Ngada Tersangka Kasus Asusila Anak, Polri Tegaskan Proses Hukum Transparan dan Tegas

Gerbangkaltim.com, Jakarta– Polri resmi menetapkan FWLS, mantan Kapolres Ngada, sebagai tersangka dalam kasus kekerasan seksual terhadap anak di bawah umur. Keputusan ini diumumkan dalam konferensi pers Divisi Humas Polri di Mabes Polri. Penanganan kasus dilakukan secara simultan melalui jalur kode etik dan tindak pidana. “Polri berkomitmen menindak tegas setiap pelanggaran yang dilakukan personel, terutama dalam […]

perdagangan orang
10 bulan lalu

Polri Ungkap Jaringan Perdagangan Orang ke Bahrain, Tiga Tersangka Ditangkap

Gerbangkaltim.com, Jakarta – Bareskrim Polri melalui Direktorat Tindak Pidana Perlindungan Perempuan dan Anak (Dittipid PPA) berhasil mengungkap jaringan internasional tindak pidana perdagangan orang (TPPO) yang mengirim pekerja migran ilegal ke Bahrain. Dalam operasi ini, polisi menangkap tiga tersangka, yakni SG, RH, dan NH, yang kini telah ditahan untuk proses hukum lebih lanjut. Modus Penipuan: Iming-Iming […]

Kunjungan Kasih
11 bulan lalu

Polres Yahukimo Gelar Kunjungan Kasih ke Keluarga Korban Penganiayaan oleh Terduga KKB

Gerbangkaltim.com, Yahukimo – Dalam rangka menunjukkan kepedulian dan empati kepada keluarga korban, Polres Yahukimo menggelar kegiatan kunjungan kasih untuk keluarga alm. La Jahari, korban penganiayaan yang diduga dilakukan oleh kelompok kriminal bersenjata (KKB). Kegiatan ini berlangsung pada Jumat (31/1) sekitar pukul 16.30 WIT, dipimpin langsung oleh Wakapolres Yahukimo, AKBP Abd. Kadir, didampingi Kanit 1 SPKT […]

kampung narkoba
11 bulan lalu

Polda NTB Kerahkan Unit K-9, Gerebek Kampung Narkoba dan Amankan 29,72 Gram Sabu

  Gerbangkaltim.com, Lombok Tengah – Tim gabungan yang terdiri dari BKO Polda NTB, Sat Brimob Polda NTB, Polres Lombok Tengah, dan TNI berhasil menggerebek kampung narkoba di Kecamatan Praya Timur, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat. Operasi ini bertujuan untuk menumpas peredaran narkotika yang meresahkan masyarakat. Dalam operasi tersebut, Tim Polisi Satwa (Polsatwa) Direktorat Samapta Polda NTB […]

Penipuan Online
11 bulan lalu

Polri Imbau Waspadai Penipuan Online Berkedok Investasi: Jangan Jadi Korban!

  Gerbangkaltim.com, Jakarta – Kasus penipuan online dengan modus investasi palsu terus meningkat, membuat masyarakat resah. Salah satu modus yang kini marak !adalah penipuan berkedok trading cryptocurrency melalui platform abal-abal. Tak sedikit korban yang telah kehilangan dana hingga miliaran rupiah akibat terjebak dalam skema ini. Modus pelaku dimulai dengan penyebaran tautan melalui media sosial seperti […]