Kapolri pantau malam tahun baru
6 hari lalu

Kapolri Pantau Malam Pergantian Tahun 2026, Tegaskan Pengamanan dan Pelayanan Publik Harus Maksimal

Gerbangkaltim.com, Jakarta — Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo melakukan pemantauan langsung terhadap situasi keamanan malam pergantian Tahun Baru 2026 di seluruh Indonesia. Monitoring tersebut dilakukan secara virtual dari Polda Metro Jaya, Rabu malam (31/12/2025), guna memastikan seluruh rangkaian pengamanan dan pelayanan masyarakat berjalan optimal sesuai arahan Presiden Republik Indonesia, […]

KPPU 2025
6 hari lalu

Sepanjang 2025, KPPU Perketat Penegakan Hukum Persaingan Usaha dengan Denda Ratusan Miliar Rupiah

Gerbangkaltim.com, Jakarta — Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) menutup tahun 2025 dengan catatan kinerja signifikan dalam penegakan hukum persaingan usaha. Sepanjang tahun ini, KPPU menegaskan posisinya sebagai lembaga negara yang berada di garis terdepan dalam menjaga iklim usaha agar tetap sehat, adil, dan kompetitif di tengah dinamika ekonomi nasional maupun global. Ketua KPPU, M. Fanshurullah […]