2 bulan lalu

Puluhan Jurnalis Ikuti Gelaran Workshop Editing Video Astra Motor Kaltim 1

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Astra Motor Kaltim 1 selaku main dealer wilayah Balikpapan, PPU, Paser, Berau dan Kaltara mewadahi kebutuhan jurnalis Balikpapan dalam mengasah skill dan kreatifitas. Dalam kegiatan ini, Astra Motor Kaltim 1 mengajak puluhan jurnalis dan selebgram Balikpapan, Selasa (08/10/2024). Manager Marketing Astra Motor Kaltim 1, Matthew Poetera Sah mengatakan, Astra Motor melalui 4 […]