Bulog Akan Datangkan 1 Juta Ton Beras Dari Cina Sebagai Cadangan Pangan Tahun 2024
Balikpapan, Gerbangkaltim,com – Perum Bulog berencana kembali akan mengimport beras sebanyak 1 juta ton sebagai stok cadangan pangan (CBP). Namun untuk import beras kali ini akan didatangkan dari China. “Kalau memang dibutuhkan, kalau cuaca atau kondisi pertanian masih belum maksimal, maka Presiden akan menugaskan kembali kepada Bulog untuk 1 juta ton. Tapi, catatan ya 1 […]