3 jam lalu

Bus Sekolah Gratis Brimob Kaltim, Bukti Nyata Kepedulian terhadap Pendidikan dan Masyarakat Balikpapan

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Layanan Bus Sekolah Gratis yang dijalankan oleh Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kalimantan Timur terus menjadi kebanggaan warga Balikpapan. Program ini tidak hanya membantu mengatasi kendala transportasi bagi pelajar, tetapi juga menjadi bentuk nyata kepedulian Brimob terhadap dunia pendidikan dan kesejahteraan masyarakat. Setiap pagi, personel Brimob dengan sigap menjemput serta mengantar para […]