Dewan Minta Pemkot Gerak Cepat Atasi Persoalan Muara Rapak
Balikpapan, Gerbangkaltim,com – DPRD Kota Balikpapan menilai pembagian jalur kendaraan berat dan ringan di jalan turunan Muara Rapak tidak efektif. Pasalnya, meski sudah dilakukan namun masih terjadi kecelakaan di lokasi tersebut. Anggota DPRD Balikpapan, Kamaruddin Ibrahim mengatakan, pihaknya telah menyarankan Pemkot Balikpapan untuk bergerak cepat mengatasi kejadian lakalantas agar tak berulang lagi. “Jadi Pemkot Balikpapan […]