Dirut PLN Pantau Langsung Keandalan Sistem Kelistrikan di Hari Raya Idul Adha 1443 H
Jakarta, Gerbangkaltim.com – PT PLN (Persero) memastikan pasokan listrik untuk Hari Raya Idul Adha 1443 H tahun ini aman. PLN menyiapkan personil dan juga infrastruktur tambahan untuk memastikan pasokan listrik andal. Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo dari ruang komando _(command center)_ memastikan listrik harus aman dan andal selama perayaan Idul Adha. “PLN mengerahkan 50.268 personel […]