1 tahun lalu

Disdag Pastikan Bapok Jelang Ramadan Terpenuhi

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah (Pemkot) Kota Balikpapan melalui Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Balikpapan memastikan persediaan komoditi Bahan Pokok (Bapok) menjelang bulan suci Ramadan 1444 Hijiriah di kota minyak ini masih mencukupi. “Sejauh ini stoknya masih aman untuk di Kota Balikpapan hingga memasuki bulan Ramadan mendatang,” kata Kepala Dinas Perdagangan Kota Balikpapan, Haemusri Umar di Balai […]