1 tahun lalu

DP3 Laksanakan Gerakan Pangan Murah di Kantor Kelurahan Baru Ulu 6-7 Maret

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemerintah Kota Balikpapan menggelar program Gerakan Pangan Murah (GPM) menyambut Ramadan 1445 hijriah. Kegiatan ini juga upaya pendalian inflasi dan stabilisasi pasokan harga pangan. Gerakan Pangan Murah rencananya akan digelar 6-7 Maret 2024. Berlokasi di Kantor Kelurahan Baru Ulu, Kecamatan Balikpapan Barat. Selain kebutuhan pokok, pengunjung juga dapat membeli isi ulang gas […]