Embarkasi Haji Batakan Jadi RS Darurat COVID-19
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan melalui Tim Satgas Penangan COVID-19 Kota akan mempersiapkan Embarkasi Haji Batakan Balikpapan yang saat ini dijadikan sebagai tempat isolasi pasien COVID-19 akan dinaikkan statusnya menjadi rumah sakit darurat. “Untuk rumah sakit darurat pilihannya Embarkasi Haji Batakan Balikpapan karena disana, tenaga medis sudah hampir setahun ini bertugas menangani pasien yang melakukan […]