Kaltim

Imlek 2576
15 hari lalu

Brimob Kaltim Siaga Amankan Perayaan Imlek 2025 di Balikpapan

  Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Menjelang perayaan Tahun Baru Imlek 2576, Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim meningkatkan patroli dan pengamanan di sejumlah kelentengImlek 2576 dan vihara di Balikpapan. Langkah ini dilakukan untuk memastikan ibadah etnis Tionghoa berlangsung aman dan kondusif pada Rabu, 29 Januari 2025. Dansat Brimob Polda Kaltim, Kombes Pol Andy Rifai, S.I.K., M.H., […]

Pohon Tumbang
15 hari lalu

Brimob Kaltim Sigap Evakuasi Pohon Tumbang di Jalan Soekarno Hatta Balikpapan

  Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Aksi cepat tanggap ditunjukkan Tim Respon Bencana Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim saat mengevakuasi pohon tumbang yang menghalangi akses jalan di KM. 1, Jalan Soekarno Hatta, Balikpapan Utara, pada Senin malam (27/01/2025). Berkat sinergi antara personel Brimob dan masyarakat, jalur yang sebelumnya tertutup berhasil dibuka kembali dalam waktu singkat. Komandan […]

MTQ
17 hari lalu

Akmal Malik: Perhatian pada Masa Depan Para Juara MTQ Kaltim

Gerbangkaltim.com, Hambalang – Penjabat (Pj.) Gubernur Kalimantan Timur, Akmal Malik, menaruh perhatian besar pada masa depan para peserta kafilah MTQ Kaltim yang berhasil membawa harum nama daerah sebagai juara umum pada MTQ Tingkat Nasional ke-30 Tahun 2024. Akmal menegaskan pentingnya penghargaan berkelanjutan untuk para juara, khususnya melalui dukungan pendidikan. Dalam acara Pembekalan Sumber Daya Manusia dan […]

Senjata Api
17 hari lalu

Kasat Lantas Polres Kubar Tegaskan Pentingnya Penggunaan Bijak Senjata Api

Gerbangkaltim.com, Kutai Barat – Kasat Lantas Polres Kutai Barat, AKP Deky Jonatan Sasiang, S.E., memberikan arahan penting kepada seluruh personel mengenai penggunaan senjata api secara bijak dan bertanggung jawab. Arahan ini disampaikan dalam kegiatan apel pagi di Lapangan Apel Polres Kubar pada Sabtu (25/01/25). Penekanan pada Disiplin dan Keamanan Setelah memimpin Upacara Sertijab, AKP Deky Jonatan […]

Banjir
17 hari lalu

Polres Kukar dan Polsek Kota Bangun Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir

Gerbangkaltim.com, Kukar – Polres Kutai Kartanegara (Kukar) bersama Polsek Kota Bangun menunjukkan aksi nyata kepedulian terhadap masyarakat terdampak banjir di Desa Sari Nadi, Kecamatan Kota Bangun Darat, Kabupaten Kukar. Kegiatan bakti sosial ini berlangsung pada Jumat (24/01/25) sebagai wujud dukungan Polri terhadap warga yang tengah menghadapi bencana. Bantuan Langsung untuk Warga Dipimpin langsung oleh Kapolsek Kota […]

Patroli
17 hari lalu

Polsek Sungai Kunjang Tingkatkan Keamanan dengan Patroli Akhir Pekan

Gerbangkaltim.com, Samarinda – Dalam upaya menjaga keamanan dan kenyamanan lingkungan, Polsek Sungai Kunjang gencar melaksanakan patroli rutin di akhir pekan. Dipimpin langsung oleh Kapolsek Sungai Kunjang, Kompol Zainal Arifin, S.H., kegiatan ini bertujuan memberikan rasa aman bagi masyarakat selama menikmati waktu luang. “Patroli malam ini bertujuan memastikan wilayah hukum Polsek Sungai Kunjang tetap kondusif, terutama pada […]

Binsik
17 hari lalu

Rutin Lakukan Binsik, Personel Brimob Kaltim Jaga Kebugaran Demi Tugas Optimal

Gerbangkaltim.com, Paser – Dalam upaya menjaga kesehatan dan kebugaran, personel Kompi 2 Batalyon C Pelopor Sat Brimob Polda Kaltim melaksanakan kegiatan pembinaan fisik (Binsik) rutin dengan lari pagi di kawasan Jalan Jenderal Sudirman, Tanah Grogot, Kabupaten Paser. Kegiatan ini diawali dengan apel pagi dan senam pemanasan untuk mempersiapkan fisik sebelum berlari. Komandan Kompi 2 Pelopor, AKP […]

Pelantikan Komandan
19 hari lalu

Komandan Satuan Brimob Polda Kaltim Lantik Komandan Detasemen Gegana Baru

  Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Komandan Satuan Brimob Polda Kaltim, Kombes Pol Andy Rifai, S.I.K., M.H., memimpin upacara pelantikan jabatan Komandan Detasemen Gegana Satuan Brimob Polda Kaltim yang berlangsung di lapangan apel Satbrimob Polda Kaltim, Jalan Jenderal Sudirman, Stall Kuda, Balikpapan Selatan, pada Kamis (23/1/2025). Dalam prosesi tersebut, Kompol Komank Adhi Andhika, S.E., S.I.K., resmi menjabat […]

Pohon Tumbang
21 hari lalu

Brimob Batalyon A Pelopor Tangani Pohon Tumbang yang Rusak Rumah Warga di Balikpapan Permai

Gerbangkaltim.com, Balikpapan– Hujan deras yang mengguyur Kota Balikpapan beberapa hari terakhir menyebabkan sebuah pohon tumbang yang menimpa rumah warga di Gang Intraco, kawasan Balikpapan Permai. Insiden yang terjadi sekitar pukul 12.00 WITA ini mengakibatkan kerusakan pada atap rumah milik Ibu Rohana. Menanggapi kejadian tersebut, Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim segera melakukan respons cepat bersama […]

PT Pertamina Hulu
21 hari lalu

PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur Edukasi Generasi Muda tentang Peran Industri Hulu Migas dalam Ketahanan Energi Nasional

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – PT Pertamina Hulu Kalimantan Timur (PHKT) mengadakan kunjungan studi banding bersama SMA Luqman Al-Hakim, salah satu sekolah di wilayah operasional perusahaan, di Pasir Ridge Community Center. Sebanyak 20 siswa dan guru pendamping dari sekolah tersebut turut serta dalam acara yang bertujuan untuk memberikan pemahaman mendalam tentang industri hulu migas dan perannya dalam mendukung […]