Kapolda Kaltim Lakukan Pembaretan Bintara Remaja
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kapolda Kaltim Irjen Pol Drs. Imam Sugianto, M.Si., secara resmi menutup Upacara Pembaretan Bintara Remaja Angkatan 48 & 52 Dit Samapta Polda Kaltim bertempat di Lapangan Apel Dit Samapta Polda Kaltim, Selasa (14/03/2022) Upacara tersebut dihadiri juga oleh Wakapolda Kaltim Brigjen Pol Drs. Mujiyono, S.H, M.Hum, bersama seluruh Pejabat Utama (PJU) Polda […]