6 bulan lalu

Keren ! Kota Balikpapan Kembali Raih Penghargaan Adipura Kencana

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Kota Balikpapan kembali meraih Piala Adipura Kencana 2023 yang merupakan penghargaan tertinggi di bidang kebersihan dari Kementerian Kehutanan dan Lingkungan Hidup (KLHK) RI. Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud, SE,ME akan menerima langsung Piala supremasi tertinggi di bidang kebersihan tahun 2023 dari Menteri KLHK Siti Nurbaya Bakar, di Jakarta. “Adipura Kencana kategori […]