Komoditi Sapi dan Jagung Akan Dikerjasamakan Balikpapan-Gorontalo
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan dan Pemprov Gorontalo berencana akan menjalin kerja sama dalam bidang pangan seperti sapi dan jagung. MoU akan dilakukan di akhir Juni 2022 mendatang, bertepatan pada pelaksanaan seminar internasional daerah penghasil kelapa. Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud mengatakan, pemenuhan kebutuhan pangan di Kota Balikpapan harus berkerjasama dengan daerah pemasok, upaya ini […]