8 jam lalu

Satgas Yonzipur 8/SMG Dorong Ekonomi Perbatasan, Produksi Bata Merah Warga Longmidang Meningkat Tajam

Gerbangkaltim.com, Krayan, Kalimantan Utara – Dalam upaya memperkuat perekonomian masyarakat di wilayah perbatasan, Satgas Pamtas RI–Malaysia Yonzipur 8/SMG melalui Pos Longmidang melaksanakan program pendampingan produksi bata merah kepada warga Desa Longmidang, Kecamatan Krayan, Kalimantan Utara, pada Selasa (13/5/2025). Pendampingan ini merupakan arahan langsung dari Wakil Komandan Satgas, Kapten Czi Aryo, kepada Danpos Longmidang, Sertu Asis. […]