Natal 2024

Natal 2024
1 bulan lalu

Kapolri Ucapkan Selamat Natal, Ajak Masyarakat Genggam Erat Persatuan dan Kesatuan

Gerbangkalim.com, Jakarta – Dalam rangka merayakan Hari Natal 2024, Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo mengucapkan selamat Natal kepada seluruh umat Kristiani di Indonesia. Melalui akun resmi Instagram-nya @listyosigitprabowo, Jenderal Sigit menyampaikan pesan penuh makna bagi bangsa Indonesia. “Hari Natal adalah perayaan kelahiran Yesus Kristus sebagai tanda cinta kasih Allah kepada umat-Nya. Suka cita Natal […]

Listrik PLN
1 bulan lalu

Wamen BUMN Puji Kesiapan PLN Pastikan Pasokan Listrik Aman untuk Nataru 2024

Gerbangkaltim.com, Cilegon – Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Aminuddin Ma’ruf, memastikan kesiapan sistem kelistrikan nasional dalam menghadapi perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru (Nataru) 2025. Dalam kunjungannya ke Gardu Induk 150 kV Cilegon Lama, Selasa (24/12), Aminuddin memberikan apresiasi atas upaya maksimal yang dilakukan oleh PLN untuk menjaga keandalan pasokan listrik. “Kami sudah mendapatkan […]

Patroli Cipta Kondisi
1 bulan lalu

Batalyon A Brimob Kaltim Gelar Patroli Cipta Kondisi di Balikpapan pada Malam Natal 2024

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Dalam upaya menjaga situasi yang aman dan kondusif selama perayaan Natal 2024 serta setelah pelaksanaan Pilkada 2024, Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim melaksanakan patroli cipta kondisi di Kota Balikpapan pada Selasa malam (24/12/2024). Patroli ini dilaksanakan untuk mencegah potensi gangguan keamanan dan memastikan situasi Kamtibmas tetap terjaga dengan baik, terutama pada malam […]

Natal 2024
1 bulan lalu

Sinergitas TNI-Polri dan Pemkot Balikpapan Jamin Keamanan Malam Natal 2024 yang Kondusif

Gerbangkaltim.com, Balikpapan– Dalam rangka memastikan kelancaran dan keamanan perayaan Natal 2024, Kodam VI/Mulawarman, Polda Kalimantan Timur, dan Pemerintah Kota Balikpapan menggelar patroli sinergitas pada Selasa malam (24/12). Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat yang merayakan Natal di Balikpapan. Patroli dimulai dengan apel bersama di Mako Polresta Balikpapan pada pukul 19.00 WITA, yang […]

Natal 2024
1 bulan lalu

PLN UID Kaltimra Pastikan Pasokan Listrik Andal untuk Natal 2024 di Samarinda dan Balikpapan

Gerbangkaltim.com, Samarinda – PLN Unit Induk Distribusi Kalimantan Timur dan Utara (UID Kaltimra) menunjukkan komitmennya untuk memastikan kenyamanan umat Kristiani dalam merayakan Natal 2024. General Manager PLN UID Kaltimra, Maria G.I. Gunawan, bersama tim manajemen, turun langsung mengunjungi sejumlah gereja di Samarinda dan Balikpapan pada Selasa (24/12) guna memantau keandalan pasokan listrik. Maria menegaskan pentingnya keandalan […]

Natal 2024
1 bulan lalu

Jelang Natal 2024, Brimob Intensifkan Patroli Gereja di Balikpapan untuk Jamin Keamanan

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru, Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim meningkatkan pengamanan di berbagai gereja di Kota Balikpapan. Upaya ini dilakukan untuk memastikan situasi tetap kondusif dan memberikan rasa aman kepada masyarakat. Patroli difokuskan pada semua wilayah di Kota Balikpapan sebagai langkah antisipasi terhadap potensi gangguan keamanan dan ketertiban (Kamtibmas). […]