12 Proyek di Groundbreaking, Nilai Investasinya Rp10 Triliun
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan melakukan peletakan batu pertama atau groundbreaking 12 proyek di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Deputi Bidang Pembiayaan dan Investasi Otorita IKN Agung Wicaksono mengatakan, groundbreaking tahap ketiga ini akan dilakukan untuk tiga kategori pembangunan, diantaranya pembangunan 3 proyek terkait sektor hijau, 6 proyek yang mendukung ekosistem kawasan […]