Pastikan Keamanan Objek Vital Nasional, Patroli R4 Brimob Laksanakan Patroli Rutin
Balikpapan, Gerbangkaltim,com – Objek vital merupakan salah satu fasilitas umum yang sangat penting guna menunjang kegiatan masyarakat pada umumnya. Dengan dukungan aparat keamanan diharapkan bisa memberikan rasa aman dalam pengoperasionalannya. Kali ini Satbrimob Polda Kaltim mengarahkan personelnya dalam melaksanakan Patroli R4 ke objek vital salah satunya di Bank Indonesia. Kehadiran Brimob selain memantau situasi kamtibmas […]