Loloskan Budiono Sebagai Calon Balikpapan, PDIP Sudah Kantongi Empat Partai Koalisi
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Budiono satu-satunya nama calon yang direkomendasikan oleh Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan sebagai Wakil Wali Kota Balikpapan, untuk mendampingi Walikota Balikpapan H Rahmad Mas’ud. PDIP saat ini telah mengandeng empat Partai koalisi untuk mengusung Budiono sebagai Wakil Wali Kota Balikpapan. “Kami masih konsolidasi dengan partai-partai lain, jadi kita masuk mungkin ada tiga […]