2 hari lalu

Pasca Libur Nataru, Sat Polairud Polresta Balikpapan Intensifkan Pengamanan Wisata Pesisir dan Perairan

Gerbangkaltim.com, Balikpapan – Aktivitas masyarakat di Kota Balikpapan masih terpantau tinggi setelah berakhirnya libur panjang Natal dan Tahun Baru (Nataru). Sejumlah destinasi favorit, khususnya kawasan pantai, kampung pesisir, pelabuhan, hingga pusat aktivitas publik, ramai dikunjungi warga yang memanfaatkan waktu libur untuk berekreasi bersama keluarga dan kerabat, Minggu (4/1/2026). Menyikapi tingginya mobilitas masyarakat tersebut, Satuan Polisi […]