2 tahun lalu

PT KPI Unit Balikpapan Terima 2 Penghargaan dari Kementerian Desa PDTT

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dua program Tanggung Jawab Sosial & Lingkungan (TJSL) Pertamina melalui PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan mendapatkan penghargaan dari Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kementerian Desa PDTT) dalam ajang CSR & Pengembangan Desa Berkelanjutan Awards 2023. Program Kampung Iklim di Kelurahan Muara Rapak mendapatkan peringkat emas, sementara program Kampung […]