1 tahun lalu

Sasar Warga Lansia, Brimob Polda Kaltim Distribusikan Bantuan Kemanusiaan Untuk Negeri

Balikpapan, Gerbangkaltim,com – Dampak kenaikan harga bahan pokok penting (Bapokting), Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim kembali distribusikan paket sembako Bantuan Kemanusiaan Untuk Negeri kepada warga masyarakat yang kurang mampu utamanya warga Lanjut Usia di Kota Balikpapan. Kamis, (15/6/2023) Pemberian bantuan berupa sembako bahan pokok penting (bapokting) ini adalah salah satu bentuk Bantuan kemanusiaan untuk […]