Satpol PP Amankan Sebanyak 50 Orang PMKS
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan melalui Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Balikpapan mengamankan sebanyak 50 orang Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS). Puluhan PMKS yang diamankan merupakan hasil razia tim khusus PMKS Satpol PP Kota Balikpapan selama bulan November 2022. Mereka yang diamankan di antaranya. Anak Jalanan (Anjal), Pengemis, Pengamen hingga Badut. Mereka melakukan […]