Sebelum Bunuh Diri, WNA Korea Tinggalkan Surat Wasiat
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Warga Negara Asing (WNA) asal Korea Selatan berinisal IS (49) meninggalkan surat wasita sebelum akhirnya nekat mengakhir hidupanya dengan cara melompat dari lantai 23 salah satu apartemen elit di Kota Balikpapan, Kamis dini hari (2/6/2022) kemarin. Kabid Humas Polda Kaltim, Kombes Pol Yusuf Sutejo mengatakan, pihaknya masih terus melakukan penyelidikan terhadap kasus […]