3 Ruko dan 1 Rumah Warga Terbakar, Sempat Terdengar Bunyi Ledakan
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Sebanyak 4 buah bangunan yang terdiri dari 3 rumah toko dan 1 rumah yang berada di Jalan Mayjen Sutoyo, RT 13 Kelurahan Margasari, Balikpapan Barat hangus terbakar. Api pertama kali terlihat dari lantau dua bangunan ruko yang kesehariannya dijadikan lokasi kios bakso milik Mulyadi. “Awalnya itu api kecil di atas, kemudian langsung […]