Sosialisasi Mobile IP Clinic Diharapkan Mampu Tingkatkan Daya Saing
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) RI mencatat ada sebanyak 47 Kekayaan Intelektual Komunal (KIK) di Kalimantan Timur yang mengajukan permohonan perlindungan tahun 2022 ini. Permohonan ini terdiri dari jenis Ekspresi Budaya Tradisional dan Pengetahuan Tradisional. “Tapi dari 47 permohonan tersebut baru 6 KIK yang tercatatkan di Direktorat […]