hilmansyah muhammad

Timeline hilmansyah muhammad

3 tahun lalu

Pembangunan Kantor Kejari Balikpapan Telan Dana Rp55 Miliar

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pembangunan kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Balikpapan yang mendapatkan bantuan anggaran dari Bantuan Keuangan (Bankeu) Pemerintah Provinsi Kaltim dan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Kota Balikpapan dengan total Rp55 Miliar, telah berjalan sekitar 60 persen. Kepala Dinas (Kadis) Pekerjaan Umum (PU) Kota Balikpapan Andi Yusri Ramli mengatakan, pembangunan Kantor Kejari Balikpapan yang beralamat […]

3 tahun lalu

Wali Kota Panen Budidaya Udang Vaname di Lapas IIA Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Lapas Kelas IIA bersama dengan Pemerintah Kota Balikpapan, Jumat (12/11/2021) melaksanakan panen perdana hasil budidaya udang vaname pada kolam latih pemasyarakatan. Hadir dalam kegiatan tersebut Kakanwil Kemenkumham Kaltim, Sofyan, Kepala Divisi Pemasyarakatan Kalimantan Timur Jumadi, Kepala Balai Pemasyarakatan Balikpapan,Purwadi, Kepala Rutan Balikpapan, Jul Herry dan Kepala Lembaga Pemasyarakatan Balikpapan Pujiono Slamet. Wali […]

3 tahun lalu

Minta Masukan Pelaku UMKM, DKUMKMP Gelar Sosialisasi Peningkatan Daya Saing Industri

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Koperasi UMKM dan Perindustrian (DKUMKMP) menggelar sosialisasi peningkatan daya saing industri kepada para pelaku usaha industri Kota Balikpapan di Ballroom Hotel Novotel, Kamis (11/11/2021). Kepala Dinas Koperasi UMKM dan Perindustrian Kota Balikpapan Adwar Skenda Putra mengatakan, sektor UMKM bisa bertahan di pandemi Covid 19 dengan memanfaatkan teknologi. Pemerintah perlu mendorong kegiatan […]

3 tahun lalu

Tahun 2022, Pemkot Balikpapan Bangun RS di Balikpapan Barat

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan memastikan akan membangun Rumah Sakit di Balikpapan pada tahun 2022 mendatang. Upaya ini dilakukan untuk memberikan pemerataan pelayanan kesehatan bagi masyarakat. Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud mengatakan, pembangunan rumah sakit di Balikpapan Barat ini berlokasi di Jalan Letjen Suprapto, Kelurahan Baru Ulu, RT 16. “Insyaallah tahun 2022 akan dibangun. Sudah […]

3 tahun lalu

Tarif Angkot di Balikpapan Resmi Naik, Berikut Besarannya

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan akhirnya menaikkan tarif angkutan kota (angkot) untuk sejumlah trayek yang ada di Kota Balikpapan. Kenaikan tarig angkot ini tertuang dalam surat keputusan Wali Kota Balikpapan nomor 188.45-383/2021 tentang tarif angkutan kota Balikpapan yang dikeluarkan pada 2 November lalu. Berikut Tarif angkutan kota Balikpapan terbaru: Trayek 1: RSS Damai II ke […]

3 tahun lalu

Disnaker Balikpapan Belum Tentukan UMK Tahun 2022

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Balikpapan sampai saat ini masih belum menentukan besaran angka kenaikan Upah Minimum Kota (UMK) tahun 2022. Padahal, dua bulan lagi memasuki Tahun 2022. Kepala Disnaker Kota Balikpapan, Ani Mufidah mengatakan, mulai tahun ini, sesuai dengan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 36 Tahun 2021 Tentang Pengupahan, untuk penentuan besaran […]

3 tahun lalu

Kwarcab Gerakan Pramuka Kota Balikpapan Diminta Tanggap Bencana

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pemkot Balikpapan meminta kepada Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Balikpapan untuk tanggap terhadap terjadinya bencana. Asisten Tiga Sekertaris Daerah Kota Balikpapan Arbain Side mengatakan, apabila terjadi bencana di Kota Balikpapan diharapkan seluruh jajaran gerakan Pramuka di Kota Balikpapan turut serta melihat situasi kondisi wilayah tanpa adanya perintah. “Gerakan Pramuka di manapun berada […]

3 tahun lalu

Pelajar SMKN 2 Balikpapan Kerja Bakti Tanam Bunga dan Bersihkan Rumah Dahor

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Rumah Dahor merupakan salah satu cagar budaya di Kota Balikpapan. Untuk memperkenalkan Rumah Dahor kepada pelajar, Pertamina melalui PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit Balikpapan mengajak pelajar SMK Negeri 2 Balikpapan untuk mengunjungi Rumah Dahor. (Rabu, 10/11). Kegiatan diawali dengan berkeliling melihat foto sejarah yang terdapat di dalam ruangan Rumah Dahor. Selanjutnya, […]

3 tahun lalu

IKN Mulai Dibangun, 1,5 Juta Orang Akan Masuk Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Wali Kota Balikpapan H Rahmad Mas’ud menyatakan setidaknya diperkirakan hampir 1,5 juta orang akan bermigrasi ke Ibu Kota Negara (IKN) Baru. Dan dapat pasti warga yang migrasi ini akan masuk melalui Kota Balikpapan sebagai pintu gerbang IKN. “Setidaknya diperkirakan hampir 1,5 juta orang akan masuk ke IKN, dan pasti singgah di Kota […]

3 tahun lalu

DPU Anggarkan Rp 20 Milyar Untuk Penangan Banjir Balikpapan

Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Dinas Pekerjaan Umum Kota Balikpapan pada Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Perubahan Tahun 2021, akan melakukan proses pengadaan barang dan jasa untuk kegiatan penanganan banjir yang dilakukan secara Multi Years (tahun berjamak) bulan ini. “Ditahun ini alokasi (anggaran) perubahan sebesar Rp 20 milyar,” ujar Kepala DPU Balikpapan Andi Yusri Ramli kepada awak […]