Dengan Semangat Hari Pramuka, Tingkatkan Peran Pramuka Dalam Membentuk Karakter Anak Menuju Generasi Paser MAS (Maju, Adil dan Sejahtera)
Oleh : Dr. Kasrani Latief, M.Pd Sejarah Hari Pramuka Indonesia Ketika Indonesia masih dijajah Belanda, organisasi kepanduan di Indonesia berkembang sangat pesat, Saat itu namanya bukan Pramuka, melainkan Nederland Indische Padvinders Vereeniging (NIPV) atau persatuan Pandu-pandu Hindia Belanda. Meski dibentuk di masa penjajahan Belanda, organisasi ini dianggap bermanfaat bagi rakyat Indonesia. Setelah masa kemerdekaan, tepatnya […]