Jelang Pemilu 2024, Satgas Preemtif Dit Binmas Polda Kaltim Sosialisasi Kepada Masyakarat
Balikpapan – Satgas Preemtif Dit Binmas Polda Kaltim melaksanakan kegiatan penyuluhan kepada masyarakat untuk meningkatkan partisipasi aktif masyarakat pada pemilu 2024. Selasa (30/01/24). Kegiatan ini dilakukan di dua wilayah, yaitu Masyarakat Baru Ilir dan Masyarakat Marga Mulyo, sebagai langkah konkret untuk menyentuh berbagai lapisan masyarakat. Satgas Preemtif Dit Binmas Polda Kaltim menyampaikan sosialisasi dan edukasi […]