Apel Konsolidasi Operasi Mantap Brata Jelang Pemilu 2024
Balikpapan – Dalam rangka meningkatkan kesiapan dalam pelaksanaan pengamanan pemilu 2024, Wakasatgas Humas AKBP Qori Kurniawati, S.E., Pimpin Apel Konsolidasi Operasi Mantap Brata. Senin (05/02/24). Dalam sambutannya, Wakasatgas Humas AKBP Qori Kurniawati, S.E. menekankan pentingnya menjaga kesehatan dan keselamatan dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab pengamanan pemilu 2024. Selanjutnya, dengan penekanan khusus pada kekompakan dan netralitas […]