Personel OMB DIT Samapta Polda Kaltim Berhasil Amankan KPU Provinsi Kalimantan Timur di Kota Samarinda
SAMARINDA – Sebanyak 78 personel dari Dit Samapta Polda Kaltim melaksanakan operasi pengamanan di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan Timur, yang terletak di wilayah Kota Samarinda. Minggu (22/10/23). Kegiatan pengamanan ini merupakan bagian dari Operasi Mantap Brata 2023-2024 yang bertujuan untuk memastikan kelancaran dan keamanan proses pemilihan umum Dalam kegiatan ini, kondisi di […]
