3 jam lalu

MK Tegaskan Aturan Berlaku, Gugatan Uji Materi Rangkap Jabatan Anggota Polri Ditolak

Gerbangkaltim.com, Jakarta — Mahkamah Konstitusi (MK) menegaskan keberlakuan aturan terkait penempatan anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) pada jabatan aparatur sipil negara (ASN) tertentu. Hal tersebut ditegaskan melalui putusan perkara Nomor 223/PUU-XXIII/2025, dalam sidang pembacaan putusan yang digelar di Gedung MK, Jakarta, Senin (19/1/2026). Perkara ini diajukan oleh dua pemohon, yakni Zico Leonard Djagardo Simanjuntak, […]