Pemecah Ombak Tunggu Bantuan, Abrasi Pantai Manggar Semakin Parah
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Pantai Segara Sari Manggar, Kelurahan Manggar, Balikpapan Timur kembali mengalami abrasi. Salah satu objek wisata pantai paling favorit di Kota Balikpapan ini membutuhkan penanganan secepatnya. Pasalnya, total area pantai yang mengalami abrasi sudah sepanjang hampir 1.000 meter lebih. Kepala UPT Pantai Segara Sari Manggar Rusliansyah mengatakan, abrasi di Pantai Segara Sari Manggar […]