Pemukiman Warga di RT 27 dan 30 Klandasan Ulu Ludes Terbakar
Balikpapan, Gerbangkaltim.com – Musibah kebakaran kembali terjadi di Kota Balikpapan, kali ini menghanguskan puluhan rumah dan sejumlah rumah toko yang berada di RT 27 dan RT 30 Kelurahan Klandasan Ulu, Balikpapan Kota. Kebakaran ini membuat panik warga setempat yang kawasannya merupakan pemukiman padat penduduk. Warga berlarian keluar rumah, sebagian warga berusaha menyelamatkan anak-anak dan orang […]