polda kaltim

3 tahun lalu

Tingkatkan Sinergitas, Biddokkes Polda Kaltim Tandatangani Perjanjian Kerjasama Dengan Akademi Kebidanan Borneo Medistra Balikpapan

Balikpapan – Upaya mempercepat pembentukan herd immunity sebagai jalan keluar dari pandemi Covid-19 kembali dilaksanakan Polda Kaltim melalui gelaran Vaksin Presisi Mobile, pada Sabtu (4/9/2021) di gedung Balikpapan Sport and Convention Center (BSCC) Dome. Selain menggelar vaksinasi, Polda Kaltim melaksanakan MOU perjanjian Kerjasama tenaga vaksinator Kesehatan antara Bid Dokkes Polda Kaltim dengan Akademi Kebidanan Borneo […]

3 tahun lalu

Kapolri Minta Semua Lokasi Pusat Aktivitas Warga Dipasangi Aplikasi PeduliLindungi

JAKARTA – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meminta semua wilayah atau tempat yang menjadi aktivitas masyarakat, untuk dipasangi aplikasi PeduliLindungi, yang digunakan sebagai screening vaksinasi. Tujuannya, agar mencegah laju pertumbuhan Covid-19 di tengah pelonggaran aktivitas warga yang saat ini telah berlaku. Hal itu disampaikan Sigit saat menghadiri peninjauan vaksinasi, penyerahan bantuan sosial (bansos) dan voucher […]

3 tahun lalu

Kapolri Serahkan Oksigen Generator Bantu Penanganan Covid-19 di Papua

JAKARTA – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyerahkan bantuan satu unit Oksigen Generator untuk penanganan dan pengendalian Covid-19 di Papua. Sigit berharap dengan adanya pemberian alat itu dapat membantu memenuhi kebutuhan oksigen bagi masyarakat bumi Cenderawasih itu. Penyerahan itu dalam rangka kunjungan Kapolri bersama dengan Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto ke kegiatan vaksinasi massal di […]

3 tahun lalu

Lepas 37 Perwira Penerima LPDP, Kapolri: Jadikan Bekal Untuk Bangun Indonesia Lebih Maju

Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin pelepasan 37 Perwira Polri penerima beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) di halaman Gedung Utama Mabes Polri, Senin (23/8). Dalam pengarahan, Sigit menekankan, 37 perwira Polri penerima LPDP itu, harus mampu memanfaatkan momentum emas tersebut agar dijadikan bekal membangun Bangsa Indonesia dan internal Polri. Sigit berharap, ilmu […]

3 tahun lalu

Kapolri Pastikan Vaksinasi untuk Buruh Bakal Dipercepat Hingga Akhir Agustus

Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dan Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin meninjau pelaksanaan vaksinasi masyarakat dan buruh di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, Minggu (22/8/2021). Pelaksanaan vaksinasi ini diinisiasi oleh PT Pan Brothers yang bekerja sama dengan TNI-Polri serta Dinas Kesehatan Kabupaten Boyolali. Adapun total target vaksinasi sebanyak 1.000 orang masyarakat […]

3 tahun lalu

76 Tahun Kemerdekaan Indonesia, Bendera Merah Putih Berkibar di Bawah Laut Kepulauan Derawan

Berau – Berbagai cara saat memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-76 sangat beragam. Jika biasanya dilaksanakan di lapangan, maka lain halnya dengan yang dilakukan di Pulau Derawan dan Maratua. Polsek Pulau Derawan bersama personel Pos TNI Angkatan Laut Tanjung Batu dan masyarakat melakukan pengibaran bendera merah putih di tengah laut Kepulauan Derawan. “Jarak suar tempat […]

3 tahun lalu

Wujudkan Herd Immunity, Polres Paser Kembali Buka Gerai Vaksinasi TNI-Polri

Paser – Polres Paser kembali gelar Gerai vaksinasi TNI – POLRI massal tahap 1 dan 2 bertempat di Indoor Polres Paser Dalam Rangka Bhakti Kesehatan Untuk Negeri guna mendukung 2 juta vaksin, pada Selasa (17/08/2021). Pelaksanaan Gerai Vaksin TNI – POLRI Dalam Rangka Bhakti Kesehatan Untuk Negeri Mendukung Percepatan Penanganan Covid 19 Untuk Masyarakat Sehat […]

3 tahun lalu

Peduli Sesama, Polres Paser Bagikan Sembako kepada Warga Yang Terdampak Covid-19

Paser – Polres Paser membagikan bantuan paket sembako kepada, pedagang kaki lima, pemulung, juru parkir, Tukang ojek dan manula yang terdampak covid-19 di masa PPKM berlangsung, Selasa (17/08/21). Bantuan paket sembako tersebut di serahkan langsung oleh Bhabinkamtibmas dan Anggota Sat Lantas kepada warga yang terdampak PPKM yang berdisili di Kelurahan Tanah Grogot dan Desa Rantau […]